Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Dua Pemain Naturalisasi yang Naik Kasta ke Klub Liga 1 2018

Dengan demikian sudah ada dua pemain naturalisasi yang naik kasta ke klub Liga 1 2018.

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Dua Pemain Naturalisasi yang Naik Kasta ke Klub Liga 1 2018
BUDI KRESNADI/BOLA/JUARA.net
Osas Saha. 

TRIBUNNEWS.COM - Di Liga 1 2018 terdapat sejumlah pemain naturalisasi yang tersebar dalam beberapa klub.

Sejak Liga 1 2018 bergulir tercatat ada 13 pemain naturalisasi yang bermain di kompetisi tertinggi sepak bola Indonesia.

Di antaranya adalah Guy Junior (PSM), Herman Dzumafo Epandi (Bhayangkara FC), Diego Michiels (Borneo FC), Kim Kurniawan (Persib), Victor Igbonefo (Persib), Bio Paulin (Sriwijaya FC), Esteban Vizcarra (Sriwijaya FC), dan Alberto Goncalves (Sriwijaya FC).

Kemudian ada Stefano Lillipaly (Bali United), Ilija Spasojevic (Bali United), Raphael Maitimo (Madura United), OK Jhon (Madura United), dan Cristian Gonzales.

Terkhusus untuk Gonzales, dirinya kini bermain di Liga 2 bersama PSS Sleman. Peminjaman Gonzales ke PSS Sleman mengalami konflik dengan Madura United.

Setelah 13 nama yang telah disebut, kini satu tim kontestan Liga 1 juga ikut mendatangkan nama naturalisasi.

Adalah Persija Jakarta yang resmi mendatangkan penyerang naturalisasi berdarah Nigeria, Osas Saha. Osas Saha akan bermain di putaran kedua Liga 1 2018.

Berita Rekomendasi

“Sekali lagi perekrutan Osas sendiri adalah kebutuhan tim."

"Apalagi dengan merekrut Osas posisi second striker atau winger kita punya alternatif."

"Mengingat saat ini posisi second striker kami tidak punya."

"Osas juga nantinya bisa menggantikan Novri atau Riko jika salah satunya absen,” ujar Direktur Utama Persija Jakarta Gede Widiade.

“Kebetulan Osas tidak mengurangi jatah pemain asing kita karena dia sudah mendapatkan status warga negara Indonesia."


"Dia mendapatkan lampu hijau proses naturalisasi pada 16 Mei kemarin,” tambah Gede.

Dengan demikian sudah ada dua pemain naturalisasi yang naik kasta ke klub Liga 1 2018.

Halaman
12
Sumber: SuperBall.id
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo
10
6
3
1
16
6
10
21
2
Persebaya
10
6
3
1
9
5
4
21
3
Persib
10
5
5
0
18
8
10
20
4
Bali United
10
6
2
2
16
8
8
20
5
Persija Jakarta
10
5
3
2
15
9
6
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas