Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

Pemain Lokal Persib Bandung Mandul, Belum Cetak Satu Gol pun di Liga Musim Ini

Pemain asal Argentina itu tak hanya mumpuni mencetak gol, namun membuka ruang bagi lini serang Maung Bandung.

Editor: Ravianto
zoom-in Pemain Lokal Persib Bandung Mandul, Belum Cetak Satu Gol pun di Liga Musim Ini
TRIBUN JABAR/TRIBUN JABAR/DENI DENASWARA
Persib Bandung vs PSM Makassar dilaga pertandingan Liga 1 Gojek 2018 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Rabu (23/5). Persib Bandung menang telak dengan skor (3-0). TRIBUN JABAR/DENI DENASWARA 

TRIBUNNEWS.COM, BANDUNG - Persib Bandung tampil trengginas dengan mencetak 18 gol dalam 11 laga yang dilakoninya di ajang Liga 1 2018.

Torehan itu tak lepas dari peran duo striker asing Persib Bandung, Ezechiel N Douassel dan Jonathan Bauman.

Duet Jonez -sapaan bobotoh untuk duet Ezechiel dan Bauman- telah berhasil mencetak total 16 gol.

Catatan apik tersebut juga mengantarkan Ezechiel sebagai pemuncak top skorer sementara Persib dan Liga 1 2018 hingga pekan ke-13.

Baca: Piala Dunia Tinggal Menghitung Hari, Pelatih dan Pemain Persib Ini Komentari Begini

Baca: Perjudian-perjudian Sukses Mario Gomez di Lini Belakang Persib Bandung, Jupe Hilang Sabil Datang

Pemain asal Chad itu memimpin lewat 11 gol yang diproduksinya.

Sementara Jonathan Bauman, mencetak 5 gol dan 2 assist.

Pemain asal Argentina itu tak hanya mumpuni mencetak gol, namun membuka ruang bagi lini serang Maung Bandung.

Berita Rekomendasi

Halaman Selanjutnya

Sumber: Tribun Jabar
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persib
27
16
9
2
47
24
23
57
2
Dewa United
27
14
7
6
54
29
25
49
3
Persebaya
27
14
6
7
32
28
4
48
4
Persija Jakarta
26
12
7
7
41
31
10
43
5
Malut United
27
11
10
6
34
26
8
43
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas