Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Manchester City Dicibir Meski Menang atas Bayern Muenchen karena Seragam Sekolah

Sebelum mengalahkan Bayern Muenchen, Manchester City memakai pakaian mirip seragam sekolah hingga mereka dicibir.

Editor: Hery Prasetyo
zoom-in Manchester City Dicibir Meski Menang atas Bayern Muenchen karena Seragam Sekolah
TribunStyle/Kolase
Bayern Munchen vs Manchester City 

TRIBUNNEWS.COM - Para pemain Manchester City memakai sebuah pakaian yang berbeda dari biasanya saat tiba di Hard Rock Stadium, Florida, Amerika Serikat, untuk menghadapi Bayern Meunchen pada Minggu (29/7/2018).

Dalam laga bertajuk turnamen pramusim International Champions Cup tersebut, Manchester City berhasil menang 3-2 atas Bayern Muenchen.

Sempat tertinggal dua gol terlebih dahulu dari Bayern Muenchen, The Citizen mampu bangkit dan membalas 3 gol lewat lesakan Bernardo Silva (45+1' dan 70) dan Lukas Nmecha (51').

Kemenangan atas Bayern Muenchen sekaligus mengakhiri dua kali catatan kekalahan beruntun di ajang ICC 2018.

"Saya puas dengan tur pramusim ini. Hari ini kami menganalisa kesalahan kami dan kami berhasil memenangkan laga. Hasil bukan hal penting. Yang paling penting adalah kami berkompetisi dengan baik hari ini," ujar Pep Guardiola pascalaga.

Meski begitu, skuat asuhan Pep Guardiola ini justru dicibir sebelum laga. BACA SELENGKAPNYA DI SINI

Berita Rekomendasi
Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
18
14
3
1
45
17
28
45
2
Nottm Forest
19
11
4
4
26
19
7
37
3
Arsenal
18
10
6
2
35
16
19
36
4
Chelsea
19
10
5
4
38
23
15
35
5
Newcastle
19
9
5
5
32
21
11
32
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas