Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Ballon d'Or 2018 Disebut Penuh Kebohongan karena Wartawan Fiktif dan Lionel Messi Tidak Juara

Penghargaan Ballon d'Or 2018 disebut penuh kebohongan usai Lionel Messi tidak juara dan adanya wartawan fiktif.

Editor: Bolasport.com
zoom-in Ballon d'Or 2018 Disebut Penuh Kebohongan karena Wartawan Fiktif dan Lionel Messi Tidak Juara
FIFA.com
Penghargaan Ballon d'Or 2018 disebut penuh kebohongan karena adanya pemilih fiktif dan Lionel Messi tidak juara. 

TRIBUNNEWS.COM - Bek Barcelona menyebut Ballon d'Or adalah sebuah kebohongan usai Lionel Messi gagal memenangi gelar tersebut. 

Penghargaan Ballon d'Or sempat diwarnai bukti adanya keterlibatan wartawan pemilih fiktif.

Pemilih fiktif di Ballon d'Or disebut memengaruhi hasil salah satu penghargaan bergengsi di dunia sepak bola itu.

Ballon d'Or 2018 akhirnya dimenangi oleh pemain Real Madrid, Luka Modric.

Luka Modric megalahkan Cristiano Ronaldo dan Antoine Griezmann dalam perebutan gelar Ballon d'Or 2018.

Hasil Lengkap Liga Inggris - Posisi Chelsea Melorot Digeser Tottenham Hotspur https://t.co/iArSDuzITg

Dilansir dari Marca, Jordi Alba menyebut Ballon d'Or 2018 adalah sebuah kebohongan.

Berita Rekomendasi

"Ballon d'Or adalah sebuah kebohongan, Leo (Lionel Messi) adalah yang terbaik di dunia selama 12-14 tahun terakhir, dia yang terbaik sejauh ini," ujar Jordi Alba.

"Ada banyak tahun yang bagus untuk pemain yang tampil bagus dan layak mendapat pengakuan, tetapi penghargaan ini untuk pemain individu terbaik bukan karena memenangkan gelar bersama tim," ujar Alba menambahkan.

Pada penghargaan Ballon d'Or 2018 yang dimenangi Luka Modric, Lionel Messi berada di posisi ke-5.

Baca Selengkapnya

Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
19
14
4
1
47
19
28
46
2
Arsenal
20
11
7
2
39
18
21
40
3
Nottm Forest
20
12
4
4
29
19
10
40
4
Chelsea
20
10
6
4
39
24
15
36
5
Newcastle
20
10
5
5
34
22
12
35
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas