Berita Isu Pengaturan Skor - Pembelaan Hamka Hamzah hingga Cerita Miris Markus Horison
Hamka Hamzah dan Markus Horison (Markus Haris Maulana) memberikan tanggapan terkait isu pengaturan skor.
Editor: Bolasport.com

TRIBUNNEWS.COM - Sepak Bola Indonesia sedang diramaikan dengan berita tentang isu pengaturan skor liga hingga Piala AFF 2010, berikut ini termasuk tanggapan Hamka Hamzah dan Markus Horison.
Beberapa pemain yang disebut-sebut terseret memberikan bantahan terkait tuduhan tersebut.
Hamka Hamzah yang disebut terseret telah memberikan pembelaan.
Bahkan Hamka Hamzah bersedia rekeningnya dilacak untuk mematahkan tuduhan yang diarahkan kepadanya.
Real Madrid Serius Datangkan Pemain Terbuang Manchester City https://t.co/f8CS7IfmaN
— BolaSport.com (@BolaSportcom) December 22, 2018
Selain Hamka, Markus Haris Maulana atau yang akrab dipanggil Markus Horison juga memberikan pembelaan.
Bahkan Markus membeberkan pengalaman miris selama membela PSMS Medan.
1. Hamka Hamzah rela rekeningnya diperiksa
Bek Arema FC, Hamka Hamzah, mendukung penuh upaya satgas untuk mengecek rekeningnya terkait isu pengaturan skor di final Piala AFF 2010.