Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

Hasil Akhir dan Klasemen Liga Inggris Pekan 21, Tim-Tim Papan Atas Raih Hasil Maksimal

Hasil Akhir dan Klasemen Liga Inggris pekan 21 tim-tim papan atas meraih hasil maksimal.

Penulis: Muhammad Nursina Rasyidin
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Hasil Akhir dan Klasemen Liga Inggris Pekan 21, Tim-Tim Papan Atas Raih Hasil Maksimal
TWITTER.COM/PREMIERLEAGUE
Hasil Liga Inggris pekan ke-21 diwarnai sukses Tottenham Hotspur sementara menggeser Manchester City. Pemain Tottenham Hotspur merayakan gol Harry Kane dalam pertandingan pekan ke-21 Liga Inggris 2018-2019 melawan Cardiff City di Stadion Cardiff City, Selasa (1/1/2019). 

Kemenangan ini membawa Tottenham Hotspur geser posisi Manchester City di Liga Inggris.

Untuk sementara Tottenham Hotspur unggul satu poin dengan Manchester City yang turun ke posisi 3 klasemen Liga Inggris.

Tottenham Hotspur mengejutkan publik tuan rumah lewat gol yang dicetak Harry Kane pada menit ketiga.

Gol tersebut tercipta dari pergerakan sisi kanan Tottenham Hotspurs.

Kesalahan mengantisipasi bola oleh pemain belakang Cardiff City dimanfaatkan oleh Haryy Kane.

Skor 0-1 untuk keunggulan tim tamu.

Tertinggal satu gol, Cardiff City meningkat intensitas serangan.

Berita Rekomendasi

Aaron Gunnarsson dan kawan-kawan mendominasi jalannya pertandingan dengan beberapakali peluang yang mereka hasilkan.

Kelengahan yang terjadi pada lini belakang Cardiff City membuat Eriksen cetak gol kedua untuk Tottenham Hotspur pada menit ke 12.

Tottenham Hotspurs unggul 3 gol saat babak pertama jalan 26 menit.

Son cetak gol ketiga untuk Tottenham Hotspur.

Pertandingan Cardiff City Vs Tottenham Hotspur berakhir dengan skor 0-3.

Tottenham Hotspur unggul penguasaan bola dengan 65 persen berbanding 35 persen milik Cardiff City.

3. Chelsea 0-0 Southampton

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
29
21
7
1
69
27
42
70
2
Arsenal
28
15
10
3
52
24
28
55
3
Nottm Forest
28
15
6
7
45
33
12
51
4
Chelsea
28
14
7
7
53
36
17
49
5
Man. City
28
14
5
9
53
38
15
47
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas