Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Inilah Skuat Baru Persib Bandung untuk Liga 1 2019

Pelatih Persib Bandung Miljan Radovic yakin kesiapan fisik para pemainnya akan melebihi semua pemain klub lain.

Editor: Taufik Batubara
zoom-in Inilah Skuat Baru Persib Bandung untuk Liga 1 2019
Persib.co.id
Bobotoh menyaksikan latihan perdana Persib Bandung di Stadion Sport Jabar Arcamanik, Kota Bandung, Senin (14/1/2019). 

TRIBUNNEWS.COM - Miljan Radovic akhirnya menggelar latihan pertama Persib Bandung di Stadion Sport Jabar Arcamanik, Kota Bandung, Senin (14/1/2019).

Pelatih baru Miljan Radovic ditemani para asistennya, yakni Dejan Miljanic, Budiman, Yaya Sunarya, dan pelatih kiper Gatot Prasetyo.

Latihan perdana itu diikuti sebanyak 22 pemain.

Empat wajah baru dari 22 pemain itu ikut berlatih, yakni Abdul Aziz, Erwin Ramdani, Frets Butuan, dan Srdjan Lopicic.

Dua pemain Persib U-19, Mario Jardel dan Beckham Putra Nugraha, juga ambil bagian.

BACA SELENGKAPNYA DI SINI

Berita Rekomendasi
Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
17
11
4
2
22
13
9
37
2
Persib
15
10
5
0
28
11
17
35
3
Persija Jakarta
17
9
4
4
25
16
9
31
4
Arema
17
8
4
5
27
21
6
28
5
Bali United
16
8
3
5
24
15
9
27
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas