Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Rekrut Kevin-Prince Boateng, Berikut Daftar Lima Transfer Teraneh yang Dilakoni Barcelona

Barcelona memang pernah melakukan sejumlah transaksi yang memancing keraguan. Berikut daftarnya

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Rekrut Kevin-Prince Boateng, Berikut Daftar Lima Transfer Teraneh yang Dilakoni Barcelona
Kevin-Prince Boateng 

TRIBUNNEWS.COM - FC Barcelona melakukan manuver ganjil saat merekrut Kevin-Prince Boateng. Namun, ini bukan kali pertama Barca melakukan langkah 'aneh' di bursa transfer.

Barcelona meminjam Kevin-Prince Boateng dari Sassuolo hingga akhir musim kompetisi 2018-2019.

Transfer gelandang Ghana itu disertai opsi Barca bisa memilikinya penuh jika membayar 8 juta euro.

Kehadiran Boateng memancing reaksi yang kebanyakan diwarnai kernyit di dahi.

Pasalnya, usia Boateng sudah 31 tahun dan level permainannya jauh di bawah masa-masa emas dia saat membela AC Milan pada 2010-2013.

Apalagi, Boateng datang dari klub papan tengah Liga Italia, bukan sesama tim raksasa yang reguler tampil di level teratas.

Dikutip BolaSport.com dari berbagai sumber, Barcelona memang pernah melakukan sejumlah transaksi yang memancing keraguan.

BERITA REKOMENDASI

Berikut 5 contoh transfer ganjil di antaranya dalam sedekade terakhir saja.

1. Dmytro Chygrynskiy

Penampilan gahar Dmytro Chygrynskiy bersama Shakhtar Donetsk membuat Barcelona kepincut menariknya dengan harga mahal 25 juta euro pada 2009.

Namun, perjalanan bek gondrong itu berlangsung prematur setahun saja.

Seperti numpang lewat, dia lantas kembali ke Shakhtar pada 2010 dengan harga jual 15 juta euro, jadi Barcelona rugi 10 juta euro.


2. Alexander Hleb 

Dibeli 17 juta euro dari Arsenal pada 2008, Hleb ibarat sosok terlupakan di tengah masa-masa emas Barcelona asuhan Pep Guardiola.

Halaman
123
Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Barcelona
12
11
0
1
40
11
29
33
2
Real Madrid
11
7
3
1
21
11
10
24
3
Atlético Madrid
12
6
5
1
18
7
11
23
4
Villarreal
11
6
3
2
20
19
1
21
5
Osasuna
12
6
3
3
17
16
1
21
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas