Kata Pelatih Newcastle Jets soal Suporter Persija Jakarta
Pelatih Newcastle Jets, Ernie Merrick memuji Persija Jakarta sebelum laga kualifikasi kedua Liga Champions Asia 2019.
Editor: Bolasport.com
instagram.com/persijajkt
Sukses Mengalahkan Home United, Persija Jakarta Jumpa Newcastle Jet di Babak Kualifikasi Liga Champions Asia
TRIBUNNEWS.COM - Pelatih Newcastle Jets, Ernie Merrick memuji Persija Jakarta sebelum laga kualifikasi kedua Liga Champions Asia 2019.
Newcastle Jets akan menjamu Persija Jakarta di Stadion McDonals Jones, Selasa (12/2/2019).
Melawan Persija Jakarta, pelatih Newcastle Jets, Ernie Merrick memuji bahwa Persija adalah tim yang bagus.
"Untuk menghadapi Persija Jakarta di Liga Champions Asia, kami benar-benar menantikannya dan saya yakin mereka tim yang bagus," ujar Ernie Merrick, dikutip dari laman resmi klub.
Selain itu, Ernie Merrick mengatakan bahwa melawan Persija Jakarta bukanlah hal yang mudah.
"Ini tidak akan mudah, tetapi Selasa malam akan sangat menyenangkan," ujarnya.
Lebih lanjut, Merrick pun menyoroti pendukung Persija Jakarta.
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.