Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Indonesia Cundangi Thailand di Piala AFF U-22, Iwan Fals hingga Personel JKT 48 Ungkap Kebahagiaan

Timnas Indonesia berhasil menakklukan Thailand di ajang Piala AFF U-22, pada Selasa (26/2/2019). Iwan Fals hingga personel JKT 48 beri komentar.

Editor: ade mayasanto
zoom-in Indonesia Cundangi Thailand di Piala AFF U-22, Iwan Fals hingga Personel JKT 48 Ungkap Kebahagiaan
bolasport.com
Timnas Indonesia U-22 juara Piala AFF U-22 

Laporan Wartawan TribunJakarta.com, Rr Dewi Kartika H

TRIBUNJAKARTA.COM - Timnas Indonesia berhasil menakklukan Thailand di ajang Piala AFF U-22, pada Selasa (26/2/2019).

Penelusuran TribunJakarta.com, sederet tokoh ternama mengekspresikan kebahagian mereka.

Mulai dari musikus Iwan Fals hingga personel girl band JKT 48.

Timnas Indonesia U-22 di bawah asuhan pelatih Indra Sjafri diketahui mencetak sejarah karena lawan yang dikalahkannya adalah Thailand.

Semua orang tahu Thailand begitu digdaya di ajang Piala AFF U-22 yang digelar pertama kali pada 2005 itu.

Dalam partai final di Stadion Nasional Kamboja pada Selasa (26/2/2019), timnas Indonesia U-22 menang atas Thailand dengan skor akhir 2-1.

Berita Rekomendasi

Timnas Thailand pertama kali unggul berkat gol yang dilesakkan sang kapten Saringkan Promsupa pada menit ke-57 lewat sundulan kepala.

Timnas Indonesia Juara AFF U-22, Reaksi Osvaldo Haay Sang Penentu Hingga Ucapan Selamat di Twitter

Indonesia Sabet Trofi Piala AFF U-22 Setelah Pecundangi Thailand 2-1

TONTON JUGA

Satu menit kemudian Indonesia membalas lewat gol penyama kedudukan lewat Sani Rizki.

BACA SELENGKAPNYA >>>

Sumber: TribunJakarta
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persib
16
11
5
0
29
11
18
38
2
Persebaya
17
11
4
2
22
13
9
37
3
Persija Jakarta
17
9
4
4
25
16
9
31
4
Arema
17
8
4
5
27
21
6
28
5
Bali United
16
8
3
5
24
15
9
27
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas