Wasit Ini Dilarang Aktivitas di Sepak Bola Seumur Hidup oleh FIFA
Kesalahan fatal dilakukan salah satu wasit dan FIFA akhirnya memberikan sanksi seumur hidup ke sang pengadil ini.
Editor: Bolasport.com
TRIBUNNEWS.COM - Kesalahan fatal dilakukan salah satu wasit dan FIFA akhirnya memberikan sanksi seumur hidup ke sang pengadil ini.
FIFA bertindak tegas dan membuat keputusan yang cukup berat kepada seorang wasit.
Wasit ini pun dilarang melakukan aktivitas di sepak bola seumur hidup.
Namun uniknya, sang wasit yang dijatuhi sanksi berat ini sama sekali buta akan hal yang dialaminya.
Wasit ini menerima suap untuk memanipulasi beberapa pertandingan lokal dan internasional antara 2009 dan 2012.
Pernyataan itu tidak menjelaskan pertandingan secara detail.
Sang wasit mengatakan kepada Reuters di Dar es Salaam bahwa ia diinterogasi oleh FIFA pada 2010, tetapi tidak menerima informasi sejak saat itu. (Estu)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.