Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Persija Jakarta Harus Lupakan Marko Simic Sejenak Jelang Lawan Shan United di Piala AFC 2019

Jelang Lawan Shan United di Piala AFC 2019, Persija Jakarta Pilih Lupakan Marko Simic

Editor: Bolasport.com
zoom-in Persija Jakarta Harus Lupakan Marko Simic Sejenak Jelang Lawan Shan United di Piala AFC 2019
HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLASPORT.COM
Ekspresi striker Persija Jakarta, Marko Simic, setelah tendangannya gagal menjebol gawang Song Lam Nghe An FC pada laga Piala AFC 2018 di Stadion Utama GBK, Senayan, Jakarta, (13/3/2018). 

TRIBUNNEWS.COM - Persija Jakarta harus melupakan Marko Simic jelang laga kedua Grup G Piala AFC 2019 demi fokus meraih kemenangan.

Selasa (12/3/2019), Persija Jakarta akan melawan Shan United di Stadion Taunggyi, Myanmar.

Persija sangat membutuhkan kemenangan dalam laga itu lantaran di Piala AFC 2019, tim Macan Kemayoran baru memiliki satu poin.

Satu poin itu didapatkan dari hasil bermain imbang melawan Becamex Binh Duong.

Dalam laga kontra Becamex Binh Duong, Persija Jakarta tidak diperkuat oleh Marko Simic.

Baca Juga:

  • Ahsan/Hendra Juara All England 2019, Pebulu Tangkis China Akui Dapat Banyak Pelajaran

  • Berita Rekomendasi

    Disinggung Soal Kedatangan Mario Gomez, Pelatih Selangor FA Jadi Naik Pitam

  • Ulang Tahun ke-25, Kenang Kembali Momen Andy Robertson Porak Porandakan Lini Belakang Manchester City di Liga Champions

Simic masih harus mengikuti persidangan kedua kasus dugaan pelecehan seksual pada 9 April mendatang.

Itu sebabnya Persija Jakarta harus sejenak melupakan pemain asal Kroasia tersebut.

"Kami tidak memikirkan dia terlebih dahulu karena besok kami harus konsentrasi untuk pertandingan dengan baik," ujar pelatih Persija, Ivan Kolev.

Nama Marko Simic juga tidak didaftarkan oleh manajemen Persija Jakarta ke Piala AFC 2019.

Peran Simic sebagai striker digantikan oleh mantan pemain Perseru Serui, Silvio Escobar.

HALAMAN SELANJUTNYA

Sumber: BolaStylo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
25
18
6
1
60
24
36
60
2
Arsenal
25
15
8
2
51
22
29
53
3
Nottm Forest
25
14
5
6
41
29
12
47
4
Man. City
25
13
5
7
52
35
17
44
5
Bournemouth
25
12
7
6
44
29
15
43
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas