Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Hasil Liga Europa - Inter Milan Gugur Ditendang Frankfurt

Sebagai tuan rumah, Inter Milan kalah 0-1 dari Eintracht Frankfurt pada leg kedua babak 16 besar Liga Europa.

Editor: Bolasport.com
zoom-in Hasil Liga Europa - Inter Milan Gugur Ditendang Frankfurt
TWITTER.COM/EINTRACHTN
Luka Jovic mencetak gol ke gawang Inter Milan. 

TRIBUNNEWS.COM - Inter Milan gugur di Liga Europa karena dipermalukan Eintracht Frankfurt, Kamis (14/3/2019) atau Jumat dini hari WIB.

Sebagai tuan rumah, Inter Milan kalah 0-1 dari Eintracht Frankfurt pada leg kedua babak 16 besar Liga Europa.

Gol tunggal Luka Jovic cukup mendepak Inter dari kompetisi ini hingga gagal ke perempat final.

Frankfurt unggul agregat 1-0 setelah kedua tim bermain imbang di leg pertama.

Tanda-tanda Inter Milan bakal tersingkir sudah terlihat di awal-awal laga.

Striker Frankfurt, Sebastian Haller, nyaris mencetak gol pada menit keempat saat upayanya membentur mistar. >> BACA SELENGKAPNYA DI SINI <<

Berita Rekomendasi
Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
18
14
3
1
45
17
28
45
2
Arsenal
19
11
6
2
38
17
21
39
3
Nottm Forest
19
11
4
4
26
19
7
37
4
Chelsea
19
10
5
4
38
23
15
35
5
Newcastle
19
9
5
5
32
21
11
32
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas