Miljan Radovic Berharap Persib Bandung Bisa Kalahkan Borneo FC dan Melaju hingga Final
Laga melawan Borneo akan menjadi laga yang emosional bagi pemain Persib.
Editor: Taufik Batubara
Tribun Jabar/Deni Denaswara
Pelatih Persib Bandung, Miljan Radovic enggan mengambil risiko dengan memaksakan pemainnya yang cedera tetap turun dalam pertandingan.
TRIBUNNEWS.COM - Pelatih Persib Bandung Miljan Radovic saat ini tengah fokus mempersiapkan timnya untuk Piala Indonesia 2018.
Pelatih berkebangsaan Montenegro itu juga mengatakan saat ini dirinya enggan memikirkan terlalu jauh soal kekuatan tim lawan.
Hasil undian membawa Persib menghadapi Borneo FC di babak 8 Besar Piala Indonesia.
Meski begitu, Radovic tak ingin meremehkan Borneo FC. (gil)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.