Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

Hat-trick Ahmad Sanjaya Antarkan Timnas U-20 Indonesia Menang atas Taiwan

Timnas U-20 Indonesia meraih kemenangan atas Taiwan dengan skor 6-3 pada partai Piala Asia Futsal U-20.

Editor: Bolasport.com
zoom-in Hat-trick Ahmad Sanjaya Antarkan Timnas U-20 Indonesia Menang atas Taiwan
PSSI.ORG
Pemain timnas Futsal U-20 Indonesia. 

TRIBUNNEWS.COM - Timnas U-20 Indonesia meraih kemenangan atas Taiwan dengan skor 6-3 pada partai Piala Asia Futsal U-20.

Timnas futsal U-20 Indonesia menjalani laga pertama di Piala Asia Futsal U-20 dengan menghadapi Taiwan, Sabtu (15/6/2019).

Tergabung di Grup D bersama Taiwan dan Irak, timnas U-20 Indonesia asuhan Kensuke Takahashi tak mendapat kesulitan pada partai pertama.

Timnas futsal U-20 Indonesia sudah unggul 4-2 atas Taiwan pada babak pertama.

(Baca Juga: Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Vanuatu, Berbekal 20 Pemain)

Pada babak kedua, Indonesia masih dominan menekan dan kedudukan berubah menjadi 6-3 untuk kemenangan tim Merah Putih.

Timnas U-20 Indonesia unggul cepat ketika laga baru berjalan dua menit.

Berita Rekomendasi

Aksi individu Afif Rizky diakhiri tendangan kaki kiri yang mampu menggetarkan jala gawang Taiwan. 1-0 Indonesia unggul.

Namun tak berselang lama, timnas U-20 Taiwan menyamakan kedudukan melalui Fu Wei Da.

BACA SELENGKAPNYA

Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
29
21
7
1
69
27
42
70
2
Arsenal
28
15
10
3
52
24
28
55
3
Nottm Forest
28
15
6
7
45
33
12
51
4
Chelsea
28
14
7
7
53
36
17
49
5
Man. City
28
14
5
9
53
38
15
47
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas