Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Susul Qatar dan Jepang, Negara Tetangga Indonesia Diundang Ikut Copa America 2020

Timnas Australia secara resmi diundang untuk mengikuti turnamen Copa America 2020.

Editor: Bolasport.com
zoom-in Susul Qatar dan Jepang, Negara Tetangga Indonesia Diundang Ikut Copa America 2020
bolasport.com
Ritsu Doan (kiri) mencetak gol penentu kemenagan timnas Jepang atas Vietnam pada duel perempat final Piala Asia, 24 Januari 2019. 

TRIBUNNEWS.COM - Timnas Australia secara resmi diundang untuk mengikuti turnamen Copa America 2020.

Seperti dilansir BolaSport.com dari ABC News, Australia akan ikut serta dengan status tim undangan bersama Qatar.

Federasi sepak bola Amerika Selatan, CONMEBOL, mengatakan Australia dan Qatar akan bergabung dengan 10 negara Amerika Selatan di turnamen yang akan digelar di Argentina dan Kolombia.

Masing-masing undangan nantinya akan dibagi ke dalam dua grup yang berbeda.

Pelatih timnas Australia, Graham Arnold, mengatakan undangan ini merupakan kesempatan emas bagi tim asuhannya.

"Copa America adalah puncak dari kalender sepak bola dan kami tak sabar untuk sampai ke sana," ujar Graham Arnold.

 "Kami menginginkan peluang ini sebagai pelatih dan pemain. Pengalaman yang akan kami dapatkan dari turnamen ini akan luar biasa dan saya tahu setelah berbicara kepada para pemain, mereka semua semangat," katanya.

BERITA REKOMENDASI

"Itu akan menjadi beberapa bulan besar karena kami memulai Juni tahun depan dengan Kualifikasi Piala Dunia dan kemudian langsung menuju Copa America," kata Graham menambahkan.

HALAMAN SELANJUTNYA

Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
10
8
1
1
19
6
13
25
2
Man. City
10
7
2
1
21
11
10
23
3
Nottm Forest
10
5
4
1
14
7
7
19
4
Chelsea
10
5
3
2
20
12
8
18
5
Arsenal
10
5
3
2
17
11
6
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas