Barcelona Hasilkan Rp 1 Triliun dari Jual Hampir Setengah Lusin Pemain
FC Barcelona untung besar dari hasil jualan hampir setengah lusin pemain.
Editor: Taufik Batubara
TRIBUNNEWS.COM - Dana melimpah diapatkan FC Barcelona dengan menjual hampir setengah lusin pemain.
FC Barcelona tak cuma belanja pemain pada bursa musim panas 2019, tetpai juga aktif menjual anggotanya.
Hingga saat ini sudah ada lima pemain yang mereka lego.
Dari hasil penjualan tersebut, mereka meraup 79,5 juta euro atau sekitar Rp 1,2 triliun.
Pemasukan terbesar Barca datang dari Jasper Cillessen.
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.