Timnas U-15 Indonesia Bersua Thailand untuk Perebutan Tiket ke Final
Pada partai pamungkas Grup B penyisihan Piala AFF U-15 2019, timnas U-15 Malaysia bersua timnas U-15 Thailand dan sudah ditunggu Indonesia- Vietnam
Editor: Bolasport.com
TRIBUNNEWS.COM - Pada laga pamungkas Grup B penyisihan Piala AFF U-15 2019, timnas U-15 Malaysia bersua timnas U-15 Thailand berlangsung seru.
Pertandingan itu sudah ditunggu Indonesia serta Vietnam yang lebih dulu ke semifinal semifinal.
Malaysia pada laga ini nyaris kalah, sukses menahan Thailand di IPE Chonburi Campus Stadium 1.
Gol pertama laga ini dicetak oleh pemain Thailand pada menit ke-17.
Timnas U-15 Thailand mendapatkan gol dari penyerang potensial Pornsawan Saenkla.
Saat kemenangan sudah di depan mata, Thailand gigit jari pada menit-menit akhir laga.
Memasuki fase tambahan waktu, Malaysia mencetak gol penyama. (Estu)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.