Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Rupanya Ini Alasan Persib Depak 3 Pemain Asing Sekaligus: Berikut Peran 3 Pemain Anyar di Maung

Pelatih Persib Bandung, Robert Alberts mengatakan bahwa mendatangkan ketiganya merupakan hasil dari analisis dan evaluasi di putaran pertama.

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Rupanya Ini Alasan Persib Depak 3 Pemain Asing Sekaligus: Berikut Peran 3 Pemain Anyar di Maung
facebook/persib.co.id
Bojan Malisic, Rene Mihelic, dan Artur Gevorkyan yang dilepas Persib Bandung pada putaran dua Liga 1 2019. 

Di FC Emmen ia mencatatkan tiga kali clean sheet dari 10 pertandingan.

Selama itu ia memperoleh dua kartu kuning.

"Dengan postur yang mumpuni, termasuk minimnya kartu. Nick merupakan pemain belakang yang dibutuhkan Robert Alberts untuk Persib Bandung kembali ke jalur kemenangan," tulis siaran pers yang ditulis Persib Bandung.

Akun Instagram Nick Kuipers pun langsung diserbu bobotoh.

Omid Nazari.
Omid Nazari. (Tribun Jabar/Ferdyan Adhy Nugraha)

Baca: Perkenalkan Kevin van Kippersluis, Tandem Baru Ezechiel NDouassel di Persib Bandung: Ini Profilnya

Baca: Persib Bandung Depak Semua Pemain Asingnya Kecuali Ezechiel N Douassel: Bojan Malisic Juga Kena PHK

Baca: Video Skill Attacking Midfielder Asal Belanda yang Dikabarkan Bakal Berkostum Persib Bandung

Baca: Persib Bandung Depak Semua Pemain Asingnya Kecuali Ezechiel N Douassel: Bojan Malisic Juga Kena PHK

Baca: Kabar Panas Bursa Transfer Pemain Persib Bandung: Rene Mihelic Out? Masuk Gelandang Serang Belanda?

 

Profil Omid Nazari

Persib Bandung sudah pasti mendatangkan tiga pemain anyar untuk menghadapi putaran kedua Liga 1 musim ini.

Mereka dikontrak setelah Maung Bandung mencoret tiga pemain asing.

BERITA REKOMENDASI

Tiga pemain asing yang dicoret adalah Rene Mihelic, Artur Gevorkyan, dan Bojan Malisic.

Untuk menggantikan peran Rene Mihelic, Persib Bandung merekrut Omid Nazari.

Siapa Omid Nazari ?

Persib menggelar preskon untuk mengumumkan mencoret tiga pemain asing dan mendatangkan tiga pemain asing anyar.

Persib menggelar preskon untuk mengumumkan mencoret tiga pemain asing dan mendatangkan tiga pemain asing anyar. (Tribun Jabar/Ferdyan Adhy Nugraha)

Menurut biodata yang didapat Tribun Jabar dari Persib Bandung, Omid Nazari memiliki kewarganegaraan Filipina.

Namun, Omid Nazari lahir di Malmo, Swedia.


Ia lahir tanggal 29 April 1991.

Tingginya 187 centimeter.

Di musim sebelumnya, Omid Nazari memperkuat tim papan atas Filipina Ceres Negros FC.

Tiga pemain asing anyar Persib Bandung.

Tiga pemain asing anyar Persib Bandung. (Tangkapan layar video)

Ia bergabung dengan tim tersebut di tahun 2017.

Musim lalu, Omid Nazari membawa Ceres Negros menjuarai liga tertinggi Filipina (FPL).

Ini berarti Ceres Negros berhak lolos ke babak kualifikasi Liga Champions Asia dan AFC Cup 2019.

Gelandang berdarah Iran ini akan didaftarkan Persib Bandung sebagai pemain asing Asia di putaran kedua Liga 1 2019.


Sumber: Tribun Jabar
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo
10
6
3
1
16
6
10
21
2
Persebaya
10
6
3
1
9
5
4
21
3
Persib
10
5
5
0
18
8
10
20
4
Bali United
10
6
2
2
16
8
8
20
5
PSM Makasar
10
4
5
1
13
6
7
17
berita POPULER

Wiki Populer

berita TERKINI
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas