Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Jelang Persebaya vs Persija Liga 1 2019, Kondisi Sulit Tim Bajul Ijo

Persebaya akan menjamu Persija dalam lanjutan Liga 1 2019 pekan 16 di Stadion Gelora Bung Tomo, Sabtu (24/8/2019) sore.

Penulis: Muhammad Nursina Rasyidin
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Jelang Persebaya vs Persija Liga 1 2019, Kondisi Sulit Tim Bajul Ijo
SURYA/HABIBUR ROHMAN
Ilustrasi foto - Pemain Persebaya Surabaya Irfan Jaya menyesali kegagalannya menjebol gawang Madura United FC pada Leg 1 babak 8 besar Piala Indonesia di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Rabu (19/6/2019). Gol Tunggal Osvaldo Haay pada menit 54 menjadi penyeimbang skor 1-1 yang lebih dulu didapat Madura United FC. SURYA/HABIBUR ROHMAN 

"Siapapun yang bermain nanti, saya yakin tidak akan merubah ciri khas Persebaya. Jadi itu bukan masalah," ucap Fandi Eko Utomo kepada Tribun Jatim, Kamis (22/8/2019).

"Siapapun yang bermain nantinya tentu punya motivasi untuk memberikan hasil terbaik untuk Persebaya," ujar M Hidayat.

Baca: Nick Kuipers Curhat soal Suporter Persib Bandung ke Media Belanda

Pelatih Persija Enggan Anggap Remeh Persebaya Meski Tidak Dilengkapi Pemain Pilar

Pelatih Persija, Julio Banuelos enggan menganggap remeh Persebaya saat mereka ditinggal beberapa pilar penting.

Namun, hal itu dianggap menjadi keuntungan buat Persija untuk dapat meraih hasil maksimal di Surabaya.

Pelatih asal Spanyol itu menilai tim Bajul Ijo memiliki kedalaman skuat yang baik dan solid, dilansir Tribunnews dari situs resmi Persija.

Hal itu juga tak lepas dari peran Bejo Sugiantoro sebagai caretaker Persebaya.

Berita Rekomendasi

"Sekali lagi semua tim liga pastinya memiliki problem yang sama termasuk Persija karena tidak ada Andritany di tim dan beberapa pemain cedera. Sekali lagi itu bukan alasan juga untuk menganggap remeh," ucap Julio Banuelos selepas latihan, Kamis (22/8/2019).

"Bejo sangat baik saat melawan Perseru Badak Lampung. Mereka sukses menang 3-1 di kandang lawan, sekali lagi kita harus respek. Terlebih dia juga pelatih yang bagus," lanjutnya.

Jadwal Liga 1 2019 pekan 16

Jumat, 23 Agustus 2019

  • Liga 1 2019

Barito Putera vs Persipura Jayapura, Pukul 15.30 WIB Indosiar

PSS Sleman vs PSM Makassar, Pukul 18.30 WIB Indosiar

Sabtu, 24 Agustus 2019

  • Liga 1 2019
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas