Tak Kunjung Bisa Bayar, AC Milan Terancam Tak Bisa Gaet Correa
AC Milan kemungkinan tak jadi bisa mendatangkan Angel Correa dari Atletico Madrid musim panas ini.
Editor: Bolasport.com
Instagram / @angelcorrea32
AC Milan kemungkinan tak jadi bisa mendatangkan Angel Correa dari Atletico Madrid musim panas ini.
TRIBUNNEWS.COM - AC Milan kemungkinan tak jadi bisa mendatangkan Angel Correa dari Atletico Madrid musim panas ini.
AC Milan memang sangat menginginkan servis Angel Correamusim panas ini.
Correa akan diplot di lini depan menemani Krzysztof Piatek dalam pola 4-3-1-2.
BACA JUGA: Tak Bisa Gaet Bek Juventus, AS Roma Pilih Kembali ke Pemain Liverpool
AC Milan sebenarnya sudah setuju untuk kontrak pribadi dengan Correa beberapa pekan lalu.
Hanya saja, AC Milan belum bisa membayar Atletico Madridkarena mereka belum punya dana.
Uang yang diharapkan hadir dari penjualan Andre Silva belum datang karena sang pemain belum jadi hengkang.
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.