Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Prediksi Skor AC Milan vs Brescia Liga Italia 2019: Kemenangan Wajib Bagi Rossoneri

Prediksi Skor AC Milan vs Brescia Liga Italia 2019: Kemenangan Wajib Bagi Rossoneri

Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Whiesa Daniswara

Prediksi Skor AC Milan vs Brescia Liga Italia 2019: Kemenangan Wajib Bagi Rossoneri

TRIBUNNEWS.COM - Akses prediksi skor pertandingan antara AC Milan vs Juventus dapat diakses mealui berita ini.

Pertandingan seru akan berlangsung dalam gelaran Liga Italia 2019 antara AC Milan vs Brescia.

Duel sengit antara AC Milan vs Brescia akan berlangsung di Sansiro, kandang dari Rossonerri julukan AC Milan.

Laga sengit tersaji AC Milan vs Brescia akan disiarkan langsung live di beIn Sports 2 pukul 23.00WIB.

Laga tersebut akan berlangsung pada Sabtu (31/8/2019) pukul 23.00 WIB.

Baca: Jelang Laga AC Milan vs Brescia Liga Italia 2019: Rossoneri Target Kemenangan Perdana.

Baca: Jelang Laga Juventus vs Napoli Liga Italia 2019: Duel Calon Peraih Gelar Scudetto

Terkait dengan pertandingann melawan Brescia, Pelatih Rossoneri itu menegaskan bahwa calon lawannya itu merupakan tim yang mempunyai etos kerja dan semangat yang tinggi, seperti yang dilansir dari laman resmi klub.

Berita Rekomendasi

"Brescia ini tim yang baik, menurut saya mereka mirip dengan Sampdoria. Mereka bermain dengan terorganisir dan memiliki daya juang yang tinggi, dan hal itu layak disebut dengan tim" ujar mantan pelatih Sampdoria itu.

Ia juga mengaskan akan peran trequartista yang akan di sandang oleh tiga pemain Milan yaitu, Suso, Bonaventura, dan Çalhanoğlu.

menurutnya Trequartistas merupakan peman depan yang dapat melakukan pengorbanan dalam setiap pertandingan.

Suso yang mampu berperan dengan baik diposisi tersebut karena sang pemain memiliki karakter seorang striker.

"Bagi saya, trequartista adalah pemain depan yang dapat beradaptasi dan menunjukkan semangat pengorbanan," ujarnya, seperti yang dikutip dalam laman remi klub.

"Ini adalah mengapa Suso dapat bermain di sana: ia memiliki karakteristik sebagai striker," lanjutnya.

Laga ini akan menjadi laga pertandingan yang sulit bagi tim tuan rumah.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Napoli
19
14
2
3
30
12
18
44
2
Atalanta
18
13
2
3
43
20
23
41
3
Inter Milan
17
12
4
1
45
15
30
40
4
Lazio
18
11
2
5
33
25
8
35
5
Juventus
18
7
11
0
30
15
15
32
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas