Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Live Score Hasil Juventus vs Hellas Verona, Liga Italia Pekan ke-4 Malam Ini Pukul 23.00 WIB

Inilah link live Score hasil Juventus vs Hellas Verona di Liga Italia pekan keempat di Juventus Stadium pada Sabtu (21/9/2019) pukul 23.00 WIB.

Penulis: Arif Tio Buqi Abdulah
Editor: Daryono
zoom-in Live Score Hasil Juventus vs Hellas Verona, Liga Italia Pekan ke-4 Malam Ini Pukul 23.00 WIB
legaseriea.it
Live Score Hasil Juventus vs Hellas Verona, Liga Italia 2019/20 Pekan ke-4 Malam Ini Pukul 23.00 WIB 

Sarri membeberkan kondisi timnya jelang laga melawan Hellas Verona, Paulo Dybala berpotensi akan bermain sejak menit awal meski kondidinya hingga saat ini belum menunjukkan performa apik.

"Dybala tidak dalam kondisi terbaiknya, dia baru bersama kami pada akhir Agustus, tetapi dia bisa diturunkan dan siap membantu tim," ujar Sarri.

Sementara Federico Bernardeschi juga berpotensi untuk bermain sejak menit awal dan akan mengisi gelandang.

Satu posisi striker yang tak tergantikan adalah Cristiano Ronaldo, penyerang asal Portugal tersebut tampaknya masih menjadi harapan bagi Sarri untuk mengarungi kompetisi yang diikuti Juventus.

Sementara Aaron Ramsey yang telah bermain di liga Champions tengah pekan kemarin diprediksi juga akan bermain sejak menit awal bersama rabiot.

"Untuk laga ini, bakal ada kesempatan bermain bagi Ramsey dan Rabiot. Mereka adalah dua pemain dari dua liga berbeda yang belum bisa berbahasa Italia. Mereka harus bisa beradaptasi dengan lingkungan dan liga baru," tandas Sarri.

Untuk posisi belakang, kehadiran Matthijs de Ligt sejauh ini belum bisa diharapkan banyak oleh Juventus mengingat Ia masih sering melalukan kesalahan posisi.

Berita Rekomendasi

Duet lini belakang tampaknya akan diisi oleh Demiral serta Bonucci dengan wingback Alexsandro serta Danilo.

Baca: Jelang AC Milan vs Inter Milan Liga Italia, Debut Perdana Ismael Bennacer di Derby Della Madonnina

Baca: Prediksi AC Milan vs Inter Milan, Derby Della Madonnina, Nerazzurri Lebih Diunggulkan

Sementara itu di kubu Hellas Verona, anak asuh Ivan Juric kini berada di urutan 11 klasemen sementara dengan mengoleksi empat poin dari tiga laga yang telah dijalani.

Mereka meraih satu kali kemenang, satu kali imbang dan satu kekalahan.

Jelang laga kontra Juve, Pemain pinjaman dari Club Brugge, asal Maroko, Sofyan Amrabat nampaknya akan menjadi tumpuan dalam laga nanti.

Selain itu, Valerio Verre yang dimusim lalu tampil gemilang di Serie B bersama Perugia yang mencetak 12 gol dalam 36 laga juga akan menjadi andalan pelatih Ivan Juric.

Namun tentu saja bukan perkara mudah bagi anak-anak Ivan juric untuk mencuri poin dari Juventus, meski tuan rumah dalam laga terakhir di Serie A ketika jumpa Fiorentina juga kesulitan mencetak gol.

Melawan Hellas Verona, Juventus secara materi pemain memang jauh diunggulkan terlebih mereka bermain dihadapan publik sendiri.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Napoli
12
8
2
2
19
9
10
26
2
Atalanta
12
8
1
3
31
15
16
25
3
Fiorentina
12
7
4
1
25
10
15
25
4
Inter Milan
12
7
4
1
26
14
12
25
5
Lazio
12
8
1
3
25
14
11
25
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas