Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Hasil Kualifikasi Euro 2020 - Polandia-Rusia ke Putaran Final

Kalah 1-3 pada pertemuan pertama di kandang Belgia, Rusia bisa unggul head-to-head atas Belgia jika menang minimal dengan skor 2-0.

Editor: Bolasport.com
zoom-in Hasil Kualifikasi Euro 2020 - Polandia-Rusia ke Putaran Final
twitter.com/UEFAEURO
Jadwal Lengkap Kualifikasi UEFA EURO 2020, Mulai Tengah Pekan Ini 

TRIBUNNEWS.COM - Dua tim lagi memastikan diri lolos ke putaran final Kualifikasi Euro 2020 pada Minggu (13/10/2019). Dua tim yang menyusul Belgia dan Italia meraih tiket putaran final Euro 2020 itu adalah Polandia dan Rusia.

Matchday 8 Kualifikasi Euro 2020 dimulai pada Minggu (13/10/2019).

Sebanyak 10 tim berpeluang memastikan diri lolos ke putaran final Euro 2020 pada "kloter" matchday 8 ini.

Polandia dan Rusia berhasil mendapatkan hasil yang dibutuhkannya untuk meraih tiket ke putaran final.

Di Grup G, Polandia mengalahkan Masedonia Utara 2-0 sehingga kini telah mengoleksi 16 poin di klasemen.

Posisi Polandia di 2 besar klasemen Grup G tak bisa lagi diganggu gugat.

Austria (13 poin), Masedonia (11), dan Slovenia (11) berada di bawah Polandia dengan ketiga tim ini saling bertemu pada putaran terakhir bulan depan.

Berita Rekomendasi

Hanya 2 peringkat teratas grup Kualifikasi Euro 2020 yang lolos langsung ke putaran final.

BACA HALAMAN SELENGKAPNYA >>>

Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
17
13
3
1
40
17
23
42
2
Arsenal
18
10
6
2
35
16
19
36
3
Chelsea
18
10
5
3
38
21
17
35
4
Nottm Forest
18
10
4
4
24
19
5
34
5
Newcastle
18
8
5
5
30
21
9
29
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas