Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Gelandang Andalan Atletico Madrid Kembali Masuk Radar Barcelona

Gelandang Atletico Madrid, Saul Niguez dikabarkan kembali menjadi incaran utama Barcelona pada bursa transfer musim panas mendatang

Editor: Bolasport.com
zoom-in Gelandang Andalan Atletico Madrid Kembali Masuk Radar Barcelona
zimbio.com
Saul Niguez 

TRIBUNNEWS.COM- Gelandang Atletico Madrid, Saul Niguez dikabarkan kembali masuk menjadi target utama Barcelona pada bursa transfer musim panas mendatang.

Raksasa Spanyol, Barcelona bakal kembali mencoba mendatangkan gelandang andalan Atletico Madrid, Saul Niguez.

Barcelona sempat berkeinginan memboyong Saul pada 2016 lalu.

Namun, hal itu batal terlaksana mengingat harga yang diminta Atletico sebesar 45 juta euro (sekitar 700 miliar rupiah) dirasa terlalu tinggi.

Barca menarik minatnya untuk membeli gelandang yang saat itu masih berusia 21 tahun itu.

Namun keraguan Barcelona kala itu bisa merugikan mereka saat ini.

Kini, Saul terikat kontrak sampai 2026 di Atletico dan diperkirakan memiliki klausul pembelian sebesar 150 juta euro (sekitar 2,3 triliun rupiah).

Berita Rekomendasi

Saul merupakan produk akademi Atletico yang berhasil menembus skuat utama arahan Diego Simeone

Baca Selengkapnya>>>>>>>

Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Real Madrid
19
13
4
2
43
19
24
43
2
Atlético Madrid
18
12
5
1
33
12
21
41
3
Barcelona
19
12
2
5
51
22
29
38
4
Athletic Club
19
10
6
3
29
17
12
36
5
Villarreal
18
8
6
4
34
30
4
30
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas