Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Persebaya Surabaya Belum Beri Kepastian Kontrak Otavio Dutra

Kontrak Otavio Dutra Belum Jelas, Sang Agen: Persebaya Tidak Pernah Menawarkan Kontrak Baru

Penulis: Rochmat Purnomo
Editor: Gigih
zoom-in Persebaya Surabaya Belum Beri Kepastian Kontrak Otavio Dutra
tribunjatim.com
Kontrak Otavio Dutra Belum Jelas, Sang Agen: Persebaya Tidak Pernah Menawarkan Kontrak Baru 

TRIBUNNEWS.COM - bek naturalisasi Otavio Dutra masih menunggu kejelasan kontraknya dari tim yang ia bela Persebaya Surabaya.

Kontrak Dutra bersama Bajul Ijo akan segera habis pada akhir tahun ini tepatnya 31 Desember 2019.

Meski kontraknya akan segera berakhir, hingga kini bek berusia 36 tahun ini belum mendapat tawaran perpanjangan kontrak dari manajemen Persebaya Surabaya.

Dikutip Tribunnews dari Tribun Jatim, kontrak Otavio Dutra dengan Bajul Ijo akan dilimpahkan kepada sang agen yakni Antonio Teles.

"Soal masa depanku bisa komunikasi ke agenku saja karena dia yang lebih tahu," ujar Otavio Dutra dilansir dari Tribun Jatim.

Disisi lain sang agen mengutarakan bahwa manajemen Bajul Ijo tidak pernah menawarkan kontrak baru untuk Dutra. 

"Persebaya tidak pernah menawarkan kontrak baru ke Dutra," kata Antonio Teles

Berita Rekomendasi

Selain itu Tales menambahkan sudah ada beberapa klub yang melayang tawaran untuk memakai jasa pemainnya.

"Ada beberapa tawaran dari tim lain asal Indonesia. Tapi saya tidak bisa sebut nama," imbuhnya.

Namun, Antonio Teles memilih bungkam dengan nama-nama klub yang telah melayangkan penawaran kepada bek kelahiran Brasil ini.

Dutra sendiri selama membela Persebaya Surabaya sudah membukukan 22 penampilan resmi di Liga 1 2019.

Sementara ia sukses menyumbang satu gol untuk Bajul Ijo dan mengantongi lima kartu kuning.

Manajer Persebaya Surabaya Isyaratkan '60 Persen' Pemainnya akan Dipertahankan

Persebaya Surabaya berhasil menutup gelaran Liga 1 2019 dengan hasil yang cukup memuaskan, yakni finish di posisi kedua papan klasemen atau menyandang gelar runner up.

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas