Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Lima Kisah Unik Espanyol Jelang Derbi Catalan Melawan Barcelona di Liga Spanyol

Jelang Derbi Catalan, Espanyol ternyata memiliki beberapa kisah unik yang melekat pada klub berjuluk El Periquitos ini.

Penulis: Atreyu Haikal Rafsanjani
Editor: Gigih
zoom-in Lima Kisah Unik Espanyol Jelang Derbi Catalan Melawan Barcelona di Liga Spanyol
Instagram Espanyol
Lima Kisah Unik Espanyol Jelang Derbi Catalan Melawan Barcelona 

‘Tamudazo’ merupakan salah satu momen terkenal dalam sejarah Espanyol yang terjadi pada bulan Juni 2007, yakni saat Raul Tamudo mencetak gol penyama kedudukan di Camp Nou pada menit akhir untuk menggagalkan Barcelona meraih gelar Liga Spanyol musim tersebut.

Saat itu Barcelona membutuhkan kemenangan agar bisa meraih gelar juara Liga Spanyol musim 2006/07.

Poin yang mereka miliki sama dengan yang dikoleksi Real Madrid yaitu 72.

Kemenangan diperlukan Barcelona untuk menekan Real Madrid yang memiliki keunggulan Head-to-Head dengan Blaugrana.

Namun sayangnya, meskipun sempat memimpin 2-1, Barcelona harus meratapi nasib gagal menyabet gelar juara setelah Raul Tamudo menyamakan kedudukan dan membuat Real Madrid meraih gelar Liga Spanyolnya musim itu.

Raul Tamudazo sendiri merupakan mantan pemain yang menjadi yang paling banyak penampilannya bersama Espanyol di Liga Spanyol.

Total dirinya sudah membukukan 340 penampilan dan 129 gol bagi Espanyol.

BERITA REKOMENDASI

3. Kenangan untuk Dani Jarque

Setiap kali bertanding di kandang, para pendukung Espanyol akan memberikan tepuk tangan pada menit 21 untuk mengenang salah satu kapten mereka, Dani Jarque.

Jarque meinggal dunia karena seranga jantung saat Espanyol melakukan pertandingan persahabatan sebelum musim bergulir pada tahun 2008 di italia.

Usia saat dia meninggal Jarque masih berusia 26 tahun dan selama membela Espanyol dirinya sudah membukukan 173 penampilan dan mencetak delapan gol.

4. Perica dan Perico, si burung parkit


Espanyol menjadi pelopor dalam sepak bola Spanyol dengan menghadirkan maskot tim wanita pertama di LaLiga, Perica, pada Agustus 2017.

Dia bergabung dengan sesama maskot dan favorit penggemar, Perico sebagai bagian penting dari atmosfer di Stadion RCDE.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Barcelona
12
11
0
1
40
11
29
33
2
Real Madrid
11
7
3
1
21
11
10
24
3
Atlético Madrid
12
6
5
1
18
7
11
23
4
Villarreal
11
6
3
2
20
19
1
21
5
Osasuna
12
6
3
3
17
16
1
21
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas