Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

Lagi, Kiper Liverpool Alami Gegar Otak

Kiper Liverpool yang sedang menjalani masa peminjaman di Huddersfield, Kamil Grabara mengalami gegar otak dalam sebuah laga divisi Championship melawa

Editor: Bolasport.com
zoom-in Lagi, Kiper Liverpool Alami Gegar Otak
logo liverpool 

TRIBUNNEWS.COM - Kiper Liverpool yang sedang menjalani masa peminjaman di Huddersfield, Kamil Grabara mengalami gegar otak dalam sebuah laga divisi Championship melawan Hull City, Selasa (28/1/2020).

Kamil Grabara mengalami cedera di kepala saat membela Huddersfield kala melawan Hull City di KCOM Stadium.

Insiden terjadi pada menit ke-74 saat kiper berusia 21 tahun tersebut berbenturan dengan rekan setimnya Christopher Schindler.

Akibat benturan tersebut, Grabara mendapat perawatan medis di lapangan selama beberapa menit, untuk kemudian langsung dibawa ke Rumah Sakit.

Grabara menghabiskan dua malam di Rumah Sakit dan baru keluar pada Kamis (30/1/2020) pagi waktu setempat.

BACA SELENGKAPNYA

Berita Rekomendasi
Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
29
21
7
1
69
27
42
70
2
Arsenal
28
15
10
3
52
24
28
55
3
Nottm Forest
28
15
6
7
45
33
12
51
4
Chelsea
28
14
7
7
53
36
17
49
5
Man. City
28
14
5
9
53
38
15
47
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas