Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Bek Muda Persebaya yang Bikin Marko Simic Mati Kutu Jadi Perhatian, Ini Kiprah Rizky Ridho

Ternyata ini bukan gelar pertama yang dipersembahkan Rizky Ridho untuk klub kebanggaan areak-arek Surabaya.

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Bek Muda Persebaya yang Bikin Marko Simic Mati Kutu Jadi Perhatian, Ini Kiprah Rizky Ridho
Persebaya.id
Bek muda Persebaya Surabaya Rizky Ridho disorot setelah bikin Marko Simic mati kutu di Final Piala Gubernur Jatim 2020. 

“Ya jujur saja, saya belajar dari mereka dengan mempelajari permainannya seperti apa. Jika striker A seperti ini, yang B begini. Jadi saya ikuti alurnya selama beberapa menit, baru bisa mengetahui kelemahannya seperti apa,” ungkap Ridho.

“Tetapi saya merasa masih harus belajar lagi. Banyak yang perlu dibenahi,” tandasnya.

Nama Ridho mulai mendapat perhatian pecinta Persebaya.

Ia pun menjadi pilihan pertama di posisi stopper selama perhelatan turnamen pra musim.

Baca: Viral Mahmoud Eid Peluk Pemain Persija Seusai Selebrasi Kontroversial Saat Persebaya Jadi Juara

Baca: Tim Promosi Ikut Ramaikan Bursa Transfer Liga 1 2020: Diwarnai Aksi Saling Tikung

Baca: Shin Tae-yong Terapkan Empat Aturan Ketat di Timnas Indonesia: Seragam Tak Sesuai, Kena Denda

Supriyadi, Ernando Ari dan Rizky Ridho (dari kiri ke kanan)
Supriyadi, Ernando Ari dan Rizky Ridho (dari kiri ke kanan) (Foto Persebaya Surabaya)

Rizky memulai debut di Piala Gubernur Jatim saat turun sebagai pemain inti di laga perdana melawan Persik Kediri, (10/2/2020).

Saat itu, ia sukses mengantarkan Persebaya menang 3-1 atas tim promosi tersebut di Stadion Gelora Bangkalan, Madura.

Selepas itu Ridho tak tergantikan dan sukses mengantarkan Bajol Ijo merengkuh gelar juara.

BERITA REKOMENDASI

Seperti diketahui, Rizky Ridho menyusul menyusul Supriadi ke tim Persebaya senior setelah bermain di U-20.

Pada bulan November 2019, Rizky sempat mencicipi latihan bersama tim Bajul Ijo.

Rupanya, momen itu tak disia-siakan Rizky hingga akhirnya dia benar-benar terpilih masuk di skuad Green Force di musim kompetisi tahun ini. 

Artikel ini telah tayang di surya.co.id dengan judul Bek Muda Persebaya Surabaya Rizky Ridho Disorot setelah Bikin Marko Simic Mati Kutu, Ini Kiprahnya!, https://surabaya.tribunnews.com/2020/02/22/bek-muda-persebaya-surabaya-rizky-ridho-disorot-setelah-bikin-marko-simic-mati-kutu-ini-kiprahnya?page=all.


Sumber: Surya
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo
10
6
3
1
16
6
10
21
2
Persebaya
10
6
3
1
9
5
4
21
3
Persib
10
5
5
0
18
8
10
20
4
Bali United
10
6
2
2
16
8
8
20
5
Persija Jakarta
10
5
3
2
15
9
6
18
berita POPULER

Wiki Populer

berita TERKINI
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas