Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

VIDEO - Kiper Liga Prancis Blunder, Lempar Bola ke Gawang Sendiri

Dalam sepekan ada blunder heboh yang dilakukan pesepak bola Eropa, Brice Maubleu menjadi salah satu contohnya.

Editor: Bolasport.com
zoom-in VIDEO - Kiper Liga Prancis Blunder, Lempar Bola ke Gawang Sendiri
BEINSPORTS
Kiper klub Liga Prancis Grenoble, Brice Maubleu, tak sengaja melempar bola ke gawang sendiri ketika timnya melawan Caen di Stade Michel d'Ornano pada Sabtu (29/2/2020). 

TRIBUNNEWS.COM - Dalam sepekan ada blunder heboh yang dilakukan pesepak bola Eropa, Brice Maubleu menjadi salah satu contohnya.

Pada Minggu (1/3/2020), kiper Manchester United, David de Gea, melakukan blunder ketika melawan Everton.

Bola sepakan gawang De Gea disambar oleh striker Everton, Dominic Calvert-Lewin, sehingga berbuah gol bagi tuan rumah.

Namun setidaknya De Gea tidak seapes kiper Grenoble, Brice Maubleu.

Sehari sebelum laga Man United versus Everton, Maubleu membuat gol bunuh diri dari aksinya sendiri.

Maubleu turun saat Grenoble melawan Caen dalam lanjutan Liga Prancis kasta kedua di Stade Michel d'Ornano, Sabtu (29/2/2020).

Laga baru berjalan 17 menit, tetapi Grenoble sudah tertinggal lewat penalti Jessy Pi.

Berita Rekomendasi

Semenit setelahnya, yang tidak diinginkan terjadi lagi bagi Grenoble.

BACA HALAMAN SELANJUTNYA >>>

 
 
Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
18
14
3
1
45
17
28
45
2
Arsenal
19
11
6
2
38
17
21
39
3
Nottm Forest
19
11
4
4
26
19
7
37
4
Chelsea
19
10
5
4
38
23
15
35
5
Newcastle
19
9
5
5
32
21
11
32
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas