Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

Buntut Penalti Kontroversial Sriwijaya FC, PSIM Minta Satgas Anti Mafia Bola Bertindak

Pertandingan antara Sriwijaya FC kontra PSIM Yogyakarta diwarnai dengan keputusan kontroversial dari sang pengadil lapangan.

Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Buntut Penalti Kontroversial Sriwijaya FC, PSIM Minta Satgas Anti Mafia Bola Bertindak
Sriwijaya Post/Syahrul Hidayat
PROTES --- Pemain PSIM Jogya melakukan protes kepada wasit garis yang menyatakan handsball di kotak penalti di menit terakhir laga perdana Liga 2 2020 melawan Sriwijaya FC di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring, Palembang, Minggu (15/3/2020). SFC unggul 2-1 dari PSIM. SRIPO/SYAHRUL 

Pihaknya hanya berharap nilai sportifitas yang selalu menjadi prinsip dalam olahraga harus dijunjung tinggi oleh siapapun.

Hal itu agar menghindari praktik-praktik yang justru akan menciderai semangat tim saat berjuang meraih hasil terbaik.

"Kami berharap spirit sepak bola bersih dapat ditegakkan dan tidak dinodai oleh oknum-oknum yang menciderai prinsip sportivitas olahraga sepak bola ini," katanya.

Pihak PSIM juga menuding penalti kontroversial yang diberikan oleh sang wasit bukan perkara human error.

"Berdasarkan segala bukti-bukti yang ada jelas sekali kejadian ini bukan sekedar human error, oleh karena hal tersebut kami minta agar ini diusut tuntas," pintanya.

"Kami minta segala pihak terkait terlebih satgas mafia bola yang memang ditugaskan khusus mengawasi dan menindak oknum-oknum nakal tersebut dapat bertugas dengan baik mengusut kejadian ini," tegas David.

Sebelumnya, PSIM Yogyakarta takluk 2-1 dari tuan rumah Sriwijaya FC pada laga perdana kompetisi Liga 2 2020 di Stadion Gelora Sriwijaya, Palembang, Minggu (15/3/2020) sore.

Baca: Daftar 26 Skuat Persijap Jepara di Liga 2 2020: Bidik 3 Poin di Tiap Laga

Baca: Hasil Liga 2 PSPS Riau Vs Semen Padang FC, Kabau Sirah Keok 3-0 di Laga Derbi Sumatera

Berita Rekomendasi

Hasil Liga 2 2020 pekan pertama

Wilayah Barat, Minggu (15/3/2020)

PSPS Pekanbaru 3-0 Semen Padang

Cilegon United FC 0-2 Perserang Serang

Babel United FC 3-0 Persekat Tegal

Sriwijaya FC 2-1 PSIM Jogja

Badak Lampung 2-0 PSKC Cimahi

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persib
27
16
9
2
47
24
23
57
2
Dewa United
27
14
7
6
54
29
25
49
3
Persebaya
27
14
6
7
32
28
4
48
4
Persija Jakarta
26
12
7
7
41
31
10
43
5
Malut United
27
11
10
6
34
26
8
43
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas