Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Tidak Hanya Latihan Rutin, Berikut Tips Menjaga Kesehatan Ala Jonathan Bauman

Dihentikannya kompetisi sepak bola Indonesia hingga waktu yang belum bisa ditentukan, membuat hampir seluruh tim memberikan libur kepada pemainnya.

Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Tidak Hanya Latihan Rutin, Berikut Tips Menjaga Kesehatan Ala Jonathan Bauman
SURYA/SURYA/HAYU YUDHA PRABOWO
SELEBRASI - Striker Arema FC, Jonathan Bauman merayakan gol ke gawang Persela dalam laga penyisihan Grup B, Piala Gubernur Jatim di Stadion Kanjuruhan Kepanjen, Kabupaten Malang, Kamis (13/2/2020). SURYA/HAYU YUDHA PRABOWO 

TRIBUNNEWS.COM - Dihentikannya kompetisi sepak bola Indonesia hingga waktu yang belum bisa ditentukan, membuat hampir seluruh tim memberikan libur kepada pemainnya.

Kendati diberikan kesempatan untuk libur dan menghabiskan waktunya bersama keluarga, klub-klub tersebut tetap memberikan pekerjaan rumah yang berupa latihan rutin.

Tujuan latihan rutin mandiri yang harus dilakukan setiap pemainnya untuk menjaga kebugaran dan kesehatan.

Baca: Arema FC Minta Pemainnya Latihan Mandiri Jaga Fisik kata Charis Yulianto

Baca: Mimpi Annas Fitrianto Perkuat Arema FC hingga Alasan Betah di Persita Tangerang

Striker Arema FC, Jonathan Bauman menendang bola ke gawang Barito Putera pada laga uji coba dalam rangkaian kegiatan launching tim dan jersey Arema FC di Stadion Kanjuruhan, Kepanjen, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Minggu (23/2/2020). Surya/Hayu Yudha Prabowo
Striker Arema FC, Jonathan Bauman menendang bola ke gawang Barito Putera pada laga uji coba dalam rangkaian kegiatan launching tim dan jersey Arema FC di Stadion Kanjuruhan, Kepanjen, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Minggu (23/2/2020). Surya/Hayu Yudha Prabowo (Surya/Hayu Yudha Prabowo)

Baca: Wabah Corona Meluas, Arema FC Batalkan Pemusatan Latihan

Selain itu, jika kompetisi sewaktu-waktu kembali bergulir, maka kondisi pemain tak kedodoran ketika digembleng secara fisik.

Meskipun demikian, latihan rutin saja dinilai tak cukup untuk menjaga kesehatan.

Hal tersebut disampaiakn oleh pemain andalan Arema FC, Jonathan Bauman.

Menurut pemain Singo Edan (Arema FC) tersebut, untuk mnjaga kondisi kesehatan fisik yang baik dan dibarengi kesehatan mumpuni, pemain juga harus memperhatikan pola makan dan gizinya.

Berita Rekomendasi

Kiat pertama, pemain tentu diwajibkan berlatih secara rutin dan mengikuti sesuai prosedur.

Kedua, setiap pemain juga tak boleh mengkonsumsi makanan sembarangan.

SELEBRASI - Striker Arema FC, Jonathan Bauman merayakan gol ke gawang Persela dalam laga penyisihan Grup B, Piala Gubernur Jatim di Stadion Kanjuruhan Kepanjen, Kabupaten Malang, Kamis (13/2/2020). SURYA/HAYU YUDHA PRABOWO
SELEBRASI - Striker Arema FC, Jonathan Bauman merayakan gol ke gawang Persela dalam laga penyisihan Grup B, Piala Gubernur Jatim di Stadion Kanjuruhan Kepanjen, Kabupaten Malang, Kamis (13/2/2020). SURYA/HAYU YUDHA PRABOWO (SURYA/SURYA/HAYU YUDHA PRABOWO)

Baca: Dampak Virus Corona, Arema FC Kesulitan Dapat Tempat Latihan

Baca: Mimpi Annas Fitrianto Perkuat Arema FC hingga Alasan Betah di Persita Tangerang

Hindari mengkonsumsi makanan yang mengakibatkan menumpuknya karbohidrat maupun lemak jenuh.

“Selain berolahraga untuk menjaga kondisi."

"Saya mencoba makan makanan sehat, tanpa banyak karbohidrat atau lemak jenuh,” terang Jonathan Bauman seperti yang dilansir dari Kompas.com.

Alasan Bauman menjaga pola latihan dan pola makan ialah menjaga badan tetap bugar sekaligus menjauhkan diri dari pandemi virus corona.

AREMA KALAH - Bek Arema FC, Bagas Adi berebut bola dengan striker Persib Bandung, Wander Luizn dalam laga Liga 1 di Stadion Kanjuruhan Kepanjen, Kabupaten Malang, Minggu (8/3/2020). Tuan rumah Arema FC dikalahkan Persib Bandung dengan skor 1-2. SURYA/HAYU YUDHA PRABOWO
AREMA KALAH - Bek Arema FC, Bagas Adi berebut bola dengan striker Persib Bandung, Wander Luizn dalam laga Liga 1 di Stadion Kanjuruhan Kepanjen, Kabupaten Malang, Minggu (8/3/2020). Tuan rumah Arema FC dikalahkan Persib Bandung dengan skor 1-2. SURYA/HAYU YUDHA PRABOWO (SURYA/HAYU YUDHA PRABOWO)

Disinggung mengenai libur kompetisi, pemain yang pernah membela Persib Bandung tersebut mengaku memilih untuk bertahan di Malang, dibandingkan kembali ke Argentina.

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persib
17
11
6
0
30
12
18
39
2
Persebaya
17
11
4
2
22
13
9
37
3
Persija Jakarta
18
10
4
4
28
18
10
34
4
Bali United
17
8
4
5
25
16
9
28
5
Arema
17
8
4
5
27
21
6
28
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas