Nick Kuipers Tanggapi Kebijakan New Normal di Indonesia
Arti dari new normal atau tatanan normal baru yaitu perilaku menjalani aktivitas secara normal dengan tetap memperhatikan protokol kesehatan.
Editor: Taufik Batubara
TRIBUNNEWS.COM - Bek Persib Bandung, Nick Kuipers, menanggapi soal kebijakan new normal atau tatanan normal baru yang dikampanyekan pemerintah Indonesia.
Arti dari new normal atau tatanan normal baru yaitu perilaku menjalani aktivitas secara normal dengan tetap memperhatikan protokol kesehatan.
Sebelumnya pemerintah Indonesia memberikan imbauan kepada masyarakat untuk sebisa mungkin menjalani segala aktivitas di rumah saja.
Kemudian program PSBB (Pembatasan Sosial Berskala Besar) dari pemerintah juga sedang terus berlangsung.
Hal tersebut sebagai upaya meminimalisir penyebaran virus corona atau covid-19.
Berita Rekomendasi