Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Tottenham Hotspur vs Manchester United: Tanpa Fans Semua Akan Terasa Berbeda kata Eldar Hasanovic

Gelandang Persita Tangerang asal Bosnia penasaran dengan Big Match antara Tottenham Hotspur vs Manchester United yang akan digelar Sabtu dini hari nan

Editor: Toni Bramantoro
zoom-in Tottenham Hotspur vs Manchester United: Tanpa Fans Semua Akan Terasa Berbeda kata Eldar Hasanovic
dok pribadi
Eldar Hasanovic 

Laporan Reporter WARTAKOTALIVE.COM, Rafsanzani Simanjorang

TRIBUNNEWS.COM, TANGERANG - Eldar Hasanovic, gelandang Persita Tangerang asal Bosnia penasaran dengan Big Match antara Tottenham Hotspur vs Manchester United yang akan digelar Sabtu dini hari nanti.

Gelandang berusia 30 tahun ini mengatakan sulit untuk memprediksi tim apa yang akan menjadi pemenang di laga yang di helat di Tottenham Hotspur Stadium tersebut.

Eldar Hasanovic, Gelandang Persita Tangerang
Eldar Hasanovic, Gelandang Persita Tangerang (wartakotalive.com/Rafsanzani Simanjorang)

"Laga berat bagi keduanya. Sulit menebak siapa pemenang, ini adalah laga pertama keduanya setelah beberapa bulan terhenti karena pandemi," ucapnya, Kamis (18/6/2020).

Uniknya, Eldar tak menyinggung soal para pemain bintang yang akan berlaga. Justru dirinya berfokus pada laga yang dihelat tanpa penonton.

Ia bahkan penasaran bagaimana rasanya Big Match yang stadion biasanya dipenuhi oleh suporter harus kosong karena adanya protokol kesehatan selama pandemi Covid-19.

Pemain asing Persita Tangerang di Liga 1 2020, Eldar Hasanovic.
Pemain asing Persita Tangerang di Liga 1 2020, Eldar Hasanovic. (INSTAGRAM ELDAR HASANOVIC)

"Tanpa suporter semua akan terasa berbeda. Sedikit aneh tapi itu lah yang terjadi saat ini. Saya harus menunggu laga di pekan berikutnya untuk dapat memberikan pandangan yang lebih, itu akan lebih menarik," tutupnya.

Berita Rekomendasi

Ada pun digelarnya kompetisi sepak bola di benua biru turut memberikan angin segar pada Eldar Hasanovic, ia pun berharap agar kompetisi sepak bola Indonesia dapat menyusul dalam dekat.

Sumber: Warta Kota
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
11
9
1
1
21
6
15
28
2
Man. City
11
7
2
2
22
13
9
23
3
Chelsea
11
5
4
2
21
13
8
19
4
Arsenal
11
5
4
2
18
12
6
19
5
Nottm Forest
11
5
4
2
15
10
5
19
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas