Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Ambisi Liverpool Cetak Rekor Baru Bisa Terhambat Gegara Jadwal Padat

Setelah dipastikan raih gelar Juara Liga Inggris, Liverpool masih berpeluang mencetak berbagai rekor baru pada musim ini.

Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Husein Sanusi
zoom-in Ambisi Liverpool Cetak Rekor Baru Bisa Terhambat Gegara Jadwal Padat
Shaun Botterill / POOL / AFP
Manajer Liverpool asal Jerman Jurgen Klopp menyaksikan para pemainnya melakukan pemanasan menjelang pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris antara Liverpool dan Crystal Palace di Anfield di Liverpool, Inggris barat laut pada 24 Juni 2020. Shaun Botterill / POOL / AFP 

Hal itulah yang menjadi fokus utama Klopp, dimana para pemainnya bisa terhindar dari cedera.

"Kami berharap dapat memastikan pemain kami tidak ada yang mengalami cedera, kami harus merasa beruntung jika seorang pemain cedera di pertandingan pertama maka bisa jadi ia akan absen dalam lima laga berikutnya," jujurnya.

"Ini akan menjadi periode yang paling intens dan itulah yang membuat mengapa saya ingin memenangkan gelar dengan segera," sahut pelatih berdarah Jerman tersebut.

"Kami telah bekerja dua setengah tahun untuk hal tersebut dan saya tidak ingin menunggu lebih lama lagi, itu menjadi sesuatu yang cukup istimewa tadi malam," tukas Klopp.

Baca: Juergen Klopp Ukir Sejarah Baru Usai Liverpool Juara Liga Inggris

Baca: Jonatan Christie Komentari Sukses Juergen Klopp Antar Liverpool Juara Liga Inggris

Selain berpeluang memecahkan rekor poin terbanyak dalam satu musim.

Liverpool juga berpeluang memecahkan rekor baru lainnya seperti poin terbanyak dalam laga kandang.

Tercatat sudah ada tiga tim yang mampu meraih poin kandang terbanyak dalam sejarah Liga Inggris.

Berita Rekomendasi

Tiga tim tersebut yakni Chelsea (2005/2006), Manchester United (2010/2011), dan Manchester City (2011/2012).

The Reds kini telah mengumpulkan poin kandang sebanyak 48 poin, hasil dari 16 kemenangan di Stadion Anfield.

Dengan performa gemilang yang ditampilkan Liverpool sepanjang musim ini bukan perkara sulit bagi mereka untuk menyempurnakan rekor kandang mereka.

Jika, Liverpool berhasil meraih kemenangan kandang sisa musim ini tentu poin maksimal yang ditorehkan yakni 57.

(Tribunnews/Dwi Setiawan)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
25
18
6
1
60
24
36
60
2
Arsenal
25
15
8
2
51
22
29
53
3
Nottm Forest
25
14
5
6
41
29
12
47
4
Man. City
25
13
5
7
52
35
17
44
5
Bournemouth
25
12
7
6
44
29
15
43
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas