3 Fakta Menarik dari TC Timnas Indonesia Kali Ini
Fakta-fakta dibalik TC timnas Indonesia di bawah asuhan Shin Tae-yong.
Editor: Taufik Batubara

Tribunnews/Jeprima
Pelatih Tim Nasional Indonesia Senior, Shin Tae-yong saat memimpin latihan di Stadion Madya, Senayan, Jakarta Pusat, Senin (17/2/2020). Latihan ini menjadi bagian dari persiapan Timnas Indonesia Senior menghadapi lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2022 melawan Thailand (26 Maret) dan Uni Emirat Arab (31 Maret). Tribunnews/Jeprima
TRIBUNNEWS.COM - Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, banyak menghadirkan kejutan dalam pemanggilan pemain untuk pemusatan latihan (TC) kali ini.
Shin Tae-yong akan segera memulai kembali tugasnya sebagai pelatih timnas Indonesia.
Ada 29 nama pemain yang telah disiapkan Shin Tae-yong untuk mengikuti TC di Jakarta.
Para pemain dijadwalkan akan mulai latihan pada Sabtu (25/7/2020).
TC kali ini merupakan persiapan timnas Indonesia jelang lanjutan kualifikasi Piala Dunia 2022 bulan Oktober mendatang.
Dari pemanggilan pemain kali ini, terdapat beberapa fakta yang cukup unik.
Berita Rekomendasi