Tiga Eks Pemain Juventus yang Memperkuat Klub Liga 1
Sejumlah pemain yang pernah bermain di tim besar Eropa silih berganti bermain di Liga 1.
Editor: Bolasport.com
Media Persija
Dua pemain baru Persija Jakarta, Marc Anthony Klok (kanan) dan Marco Motta (kiri) menjalani latihan di Lapangan C, Senayan, Jakarta Pusat.
TRIBUNNEWS.COM - Tiga mantan pemain Juventus pernah bermain di Liga 1.
Era Liga 1 yang dimulai sejak 2017 dapat dibilang bertabur bintang.
Sejumlah pemain yang pernah bermain di tim besar Eropa silih berganti bermain di Liga 1.
Termasuk pemain-pemain yang pernah memperkuat Juventus pun bermain di Liga 1.
Berikut tiga mantan pemain Juventus yang bermain di Liga 1:
1. Mohammed Sissoko
Mohammed Sissoko merupakan pemain Mitra Kukar pada 2017.
Berita Rekomendasi
Ia merupakan marquee player pada musim tersebut.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.