Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Menang 3-0, Pemain Kunci Bulgaria Beri Sanjungan ke Pertahanan Timnas U-19 Indonesia

Petkov mengaku tidak mudah untuk menggetarkan jala gawang timnas U-19 Indonesia kala itu, walaupun dirinya sanggup lesakkan dua gol.

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Menang 3-0, Pemain Kunci Bulgaria Beri Sanjungan ke Pertahanan Timnas U-19 Indonesia
Media PSSI
Aksi para pemain Timnas U-19 Indonesia saat menghadapi Bulgaria di International U-19 Friendly Tournament 2020 yang berlangsung di Kroasia. (PSSI). 

TRIBUNNEWS.COM - Salah satu pemain timnas U-19 Bulgaria, Martin Petkov, melontarkan satu pujian untuk timnas U-19 Indonesia.

Pujian ini diberikan oleh Martin Petkov kepada timnas U-19 Indonesia asuhan Shin Tae-yong selepas laga perdana International U-19 Friendly Tournament 2020.

Pada pertandingan pertama International U-19 Friendly Tournament 2020, timnas U-19 Indonesia bersua dengan timnas U-19 Bulgaria, Sabtu (5/9/2020).

Baca: Live Update Timnas U-19 Indonesia Vs Bulgaria: 2 Menit 2 Gol, Garuda Tertinggal 0-3

Dalam laga yang digelar di Stadion Igrasliste NL Polet, Kroasia tersebut timnas U-19 Indonesia harus menelan kekalahan dari timnas U-19 Bulgaria yang diarsiteki Angel Stoykov.

Timnas U-19 Bulgaria berhasil mengalahkan timnas U-19 Indonesia dengan skor yang cukup meyakinkan yaitu 3-0.

Kemenangan timnas U-19 Bulgaria itu datang berkat dua gol dari Martin Petkov (78' dan 84') serta satu gol Stanislav Shopov jelang tujuh menit laga akan usa

Dalam pertandingan tersebut, timnas U-19 Bulgaria memang tampil lebih mendominasi permainan sepanjang laga.

BERITA REKOMENDASI

Baca Juga: Eks Pemain Timnas U-21 Bosnia Beri Saran Untuk Pemain Muda Indonesia

Dari segi penguasaan bola, anak asuh Angel Stoykov mampu menguasai bola 70 persen berbanding dengan timnas U-19 Indonesia 30 persen.

Tidak hanya mengusai permainan, timnas U-19 Bulgaria pun berhasil memborbardir pertahanan timnas U-19 Indonesia yang digalang oleh Rizky Ridho dan kolega.

Hal itu membuat skuat Garuda muda besutan Shin Tae-yong pun seperti terkurung selama pertandingan.

Baca Juga: Jelang Liga 1 2020 Berlanjut, Pemain PSM Makassar Cerita Kisah Pilu


Tercatat, timnas U-19 Indonesia hanya berhasil menciptakan satu tendangan on target dengan empat sepakan off target.

Sementara itu, timnas U-19 Bulgaria mampu melesakkan 15 tembakan yang sembilan diantaranya tepat menuju ke gawang.

Halaman
12
Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
10
8
1
1
19
6
13
25
2
Man. City
10
7
2
1
21
11
10
23
3
Nottm Forest
10
5
4
1
14
7
7
19
4
Chelsea
10
5
3
2
20
12
8
18
5
Arsenal
10
5
3
2
17
11
6
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas