Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Komentar Antonio Conte Pasca Inter Milan Pecundangi Tim yang Dibesut Legenda AC Milan

Kebahagiaan Antonio Conte usai timnya, Inter Milan sukses menggulung Benevento di pekan tunda Liga Italia dengan skor 2-5.

Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in Komentar Antonio Conte Pasca Inter Milan Pecundangi Tim yang Dibesut Legenda AC Milan
TIZIANA FABI / AFP
Pelatih Inter Milan Italia Antonio Conte memberikan instruksi selama pertandingan sepak bola Serie A Italia Benevento vs Inter pada 30 September 2020 di stadion Ciro Vigorito. Inter Milan sukses mengalahkan Benevento dengan skor 2-5, Kamis (1/10/2020). 

Namun hal tersebut nampaknya tak terlalu dipermasalahkan oleh Conte.

Mengingat timnya saat ini layak disebut sebagai kesebelasan yang mengusung paham menyerang.

“Ini adalah tim yang menyerang, menciptakan banyak peluang, jadi mau tidak mau kami meninggalkan sesuatu di belakang."

Baca: Hasil Babak Pertama Benevento vs Inter Milan Liga Italia, Nerazzurri Ngamuk, Lukaku Cetak Brace

Baca: Fakta Menarik Kemenangan Inter Milan Gulung Benevento: Hakimi Mulai Panas, Duet Lau-Kaku Moncer

Kendati demikian, Conte tetap tak bisa acuh terhadap catatan minor tersebut.

Ia mengatakan bahwa Inter Milan membutuhkan keseimbangan, baik itu dalam urusan menyerang maupun pertahanan.

"Kami kebobolan dua gol lagi hari ini, jadi perlu melihat keseimbangan, tetapi saya menikmati diri saya sendiri menyaksikan permainan Inter ini."

Berkat kemenangan atas benevento, Inter Milan kini menduduki posisi ketiga di klasemen Liga Italia dengan mengoleksi tiga poin. Sedangkan bagi Benevento, kekalahan ini membuat mereka berada di urutan ke-12.

Berita Rekomendasi

(Tribunnews.com/Giri).

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Napoli
13
9
2
2
20
9
11
29
2
Atalanta
13
9
1
3
34
16
18
28
3
Inter Milan
13
8
4
1
31
14
17
28
4
Fiorentina
13
8
4
1
27
10
17
28
5
Lazio
13
9
1
3
28
14
14
28
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas