Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

Prediksi Susunan Pemain Leeds United vs Manchester City, Ujian Citizens Tanpa Dua Striker Murninya

Berikut ini ulasan prediksi susunan pemain laga yang mempertemukan Leeds United melawan Manchester City dalam laga pekan keempat Liga Inggris.

Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Drajat Sugiri
zoom-in Prediksi Susunan Pemain Leeds United vs Manchester City, Ujian Citizens Tanpa Dua Striker Murninya
LAURENCE GRIFFITHS / POOL / AFP
Gelandang Inggris Manchester City Phil Foden (kiri) merayakan mencetak gol ketiga timnya dengan striker Argentina Manchester City Sergio Aguero selama pertandingan sepak bola Liga Primer Inggris antara Manchester City dan Arsenal di Stadion Etihad di Manchester, Inggris barat laut, pada 17 Juni 2020 Liga Premier kembali dengan bersemangat mengantisipasi hari ini setelah 100 hari terkunci tetapi di balik pintu tertutup karena pembatasan coronavirus. 

Sementara itu, Leeds United selaku tuan rumah sepertinya dengan penuh keberanian akan meladeni permainan Manchester City dengan terbuka.

Sebagaimana yang mereka lakukan ketika meladeni permainan Liverpool pada laga pembuka Liga Inggris.

Leeds United memiliki catatan yang cukup bagus dimana mereka belum terkalahkan dalam delapan laga terakhirnya di markas sendiri.

Termasuk kemenangan melawan Fulham dalam laga pekan kedua beberapa pekan yang lalu.

Kubu tuan rumah juga memiliki produktifitas gol yang cukup tinggi pada awal musim ini.

Dengan permainan menyerang yang ditunjukkan para pemain Leeds United, tim tersebut telah mencetak delapan gol.

Pemain seperti Patrick Bamford dan Helder Costa diharapkan mampu kembali menunjukan daya magisnya untuk mengejutkan tim tamu.

Baca: Keistimewaan Houssem Aouar yang Bikin Arsenal Jatuh Hati, Kepingan Puzzle Tim Besutan Mikel Arteta

Berita Rekomendasi

Hanya saja memang tim besutan Marcelo Bielsa juga memiliki rasio kebobolan yang tidak sedikit pula yakni tujuh gol.

Hal itulah yang harus ditangani oleh kubu tuan rumah agar rasio kebobolannya tidak semakin tinggi.

Prediksi Susunan Pemain Leeds United vs Manchester City:

Leeds United:

Meslier; Ayling, Koch, Llorente, Dallas; Phillips; Costa, Klich, Roberts, Alioski; Bamford

Manchester City:

Ederson; Walker, Dias, Laporte, Mendy; Fernandinho, Rodri; Mahrez, De Bruyne, Foden; Sterling

(Tribunnews/Dwi Setiawan)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
29
21
7
1
69
27
42
70
2
Arsenal
28
15
10
3
52
24
28
55
3
Nottm Forest
29
16
6
7
48
33
15
54
4
Man. City
29
15
5
9
55
39
16
50
5
Chelsea
28
14
7
7
53
36
17
49
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas