Jejak Kakak-Beradik di Timnas U-19 Indonesia: Ada Duo Komang, Duo Mahesa, Selanjutnya Duo Amiruddin
Ada duo komang, duo mahesa dan mungkin selanjutnya duo Amiruddin di timnas U-19 Indonesia.
Editor: Hasiolan Eko P Gultom
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Pemain kembar timnas U-16 Indonesia, Bagus Kahfi dan Bagas Kaffa, dalam uji coba kedua melawan Persida Sidoarjo Junior dalam pemusatan latihan di Stadion Jenggolo Sidaorjo, Jawa Timur, Minggu (01/07/2018) sore.
Kini, Bagus telah mengumukan sembuh total dari cedera dan peluang untuk gabung timnas U-19 Indonesia asuhan Shin Tae-yong semakin terbuka.
"Saya mau stay (tinggal) di sini dulu agar fisik dan stamina saya cepat kembali," kata Bagus.
Jika rencana ini lancar, maka bisa saja timnas akan punya tiga duo di skuat, yakni duo Komang, duo Mahesa dan duo Amiruddin. Menarik untuk ditunggu.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.