Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Jadwal Liga Champions, Live SCTV, Juventus vs Barcelona, Bianconeri Punya Tren positif di Turin

Berikut jadwal matchday kedua fase grup Liga Champions tengah pekan ini, menyajikan laga Juventus vs Barcelona live SCTV, di Allianz Stadium.

Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Jadwal Liga Champions, Live SCTV, Juventus vs Barcelona, Bianconeri Punya Tren positif di Turin
Sergei SUPINSKY / AFP
Para pemain Juventus merayakan setelah pertandingan sepak bola grup G Liga Champions UEFA antara FC Dynamo Kiev dan Juventus di stadion Olympiyskiy di Kiev pada 20 Oktober 2020. Sergei SUPINSKY / AFP 

Sementara itu, kekalahan kedua terjadi ketika Barcelona melakoni El Clasico perdana musim ini.

Bermain di Stadion Camp Nou, Sabtu (24/10/2020) malam WIB, Barcelona selaku tim tuan rumah takluk 1-3 dari sang rival, Real Madrid.

Dengan demikian, Barcelona sudah menelan dua kekalahan dalam dua minggu terakhir.

Hasil itu menandakan bahwa Barcelona tengah berada dalam tren buruk jelang pertemuan kontra Juventus di Liga Champions.

Sang pelatih, Ronald Koeman, perlu mencari cara untuk mengangkat mental para pemain Blaugrana.

Para pemain Barcelona merayakan kemenangan setelah mencetak gol dalam pertandingan sepak bola Liga Spanyol antara Barcelona dan Real Madrid di stadion Camp Nou di Barcelona pada 24 Oktober 2020.
LLUIS GENE / AFP
Para pemain Barcelona merayakan kemenangan setelah mencetak gol dalam pertandingan sepak bola Liga Spanyol antara Barcelona dan Real Madrid di stadion Camp Nou di Barcelona pada 24 Oktober 2020. LLUIS GENE / AFP (LLUIS GENE / AFP)

Berikut rekap hasil laga Juventus dan Barcelona sejak awal musim 2020-2021:

Hasil laga Juventus:

BERITA TERKAIT

Liga Italia

  • Juventus 3-0 Sampdoria (20 September 2020)
  • AS Roma 2-2 Juventus (27 September 2020)
  • Juventus 3-0 Napoli (4 Oktober 2020)
  • Crotone 1-1 Juventus (17 Oktober 2020)
  • Juventus 1-1 Hellas Verona (25 Oktober 2020)

Liga Champions

  • Dynamo Kiev 0-2 Juventus (20 Oktober 2020)

Hasil laga Barcelona:

Liga Spanyol

  • Barcelona 4-0 Villarreal (27 September 2020)
  • Barcelona 1-1 Sevilla (4 Oktober 2020)
  • Barcelona 1-3 Real Madrid (24 Oktober 2020)

Liga Champions

  • Barcelona 5-1 Ferencvaros (20 Oktober 2020)

Berikut Jadwal Fase Grup Liga Champions Matchday 2:

Rabu, 28 Oktober 2020

Halaman
123
Sumber: Kompas.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas