Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

AC Milan Rajut Mimpi Raih Scudetto Liga Italia Musim Ini, Parma jadi Ujian Rossoneri Selanjutnya

AC Milan mulai berani bicara merengkuh gelar Scudetto Liga Italia 2020/2021. Namun, Rossoneri harus melewati hadangan Parma di pekan kesebelas.

Penulis: Guruh Putra Tama
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in AC Milan Rajut Mimpi Raih Scudetto Liga Italia Musim Ini, Parma jadi Ujian Rossoneri Selanjutnya
Andreas SOLARO / AFP
AC Milan mulai merajut mimpi meraih gelar Scudetto Liga Italia musim 2020/2021. Paolo Maldini pun tak mengingkari terget Rossoneri mulai mengarah ke Scudetto musim ini. Namun, Parma siap menjegal AC Milan pada lanjutan Liga Italia Senin (14/12/2020) dini hari - Gelandang Pantai Gading AC Milan Franck Kessie (3-L) merayakan bersama rekan satu timnya setelah mencetak gol selama pertandingan sepak bola Serie A Italia Sampdoria vs AC Milan di stadion Luigi Ferrari di Genoa pada 6 Desember 2020. Andreas SOLARO / AFP 

Simon Kjaer dkk sejauh ini baru kebobolan sembilan gol, yang membuat rekor gol Rossoneri di pentas domestik menjadi plus 14.

Berbanding terbalik dengan apa yang dicatatkan calon lawan mereka, Parma.

Hingga pekan kesepuluh, Parma masih berkutat di papan bawah klasemen sementara Liga Italia.

Menghuni peringkat ke-16 klasemen sementara, Parma hanya terpaut empat poin dari zona degradasi.

Ditambah lagi, rekor gol mereka yang tak begitu baik bila dibandingkan dengan Rossoneri.

Parma sejauh ini baru membuat total 10 gol, dan kebobolan 17 gol.

Membuat rekor gol mereka menjadi negatif tujuh.

Berita Rekomendasi

AC Milan diyakini bakal memanfaatkan laga kandang melawan Parma ini untuk mengamankan tiga poin.

Sekaligus menjauh dari kejaran rival sekota mereka Inter Milan di peringkat kedua.

(Tribunnews.com/Guruh)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Napoli
13
9
2
2
20
9
11
29
2
Atalanta
13
9
1
3
34
16
18
28
3
Inter Milan
13
8
4
1
31
14
17
28
4
Fiorentina
13
8
4
1
27
10
17
28
5
Lazio
13
9
1
3
28
14
14
28
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas