Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

AC Milan Perlu Izin Ibrahimovic Dulu untuk Pinang Mandzukic, Rossoneri Miliki Budaya Lama yang Unik

Alessandro Costacurta berpendapat bahwa AC Milan perlu minta izin terlebih dahulu pada Zlatan Ibrahimovic jika ingin memboyong Mario Mandzukic.

Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in AC Milan Perlu Izin Ibrahimovic Dulu untuk Pinang Mandzukic, Rossoneri Miliki Budaya Lama yang Unik
MIGUEL MEDINA / AFP
Bek Torino asal Brazil, Bremer (kanan) menahan penyerang Swedia AC Milan Zlatan Ibrahimovic selama babak 16 besar Piala Italia (Coppa Italia) dari pertandingan sepak bola AC Milan vs Torino pada 12 Januari 2021 di stadion San Siro di Milan. MIGUEL MEDINA / AFP 

TRIBUNNEWS.COM - AC Milan perlu meminta izin terlebih dahulu pada Zlatan Ibrahimovic jika ingin memboyong Mario Mandzukic pada bursa transfer musim dingin kali ini.

Penilaian tersebut disampaikan oleh legenda hidup AC Milan, Alessandro Costacurta.

Alessandro Costacurta adalah bekas bek legendaris yang pernah dimiliki Rossoneri, juga menyinggung soal budaya lama yang dimiliki bekas timnya tersebut.

Baca juga: Sukses Jinakkan AC Milan, Juventus Bidik Kekalahan Inter, San Siro jadi Tempat Latihan Ronaldo Cs?

Baca juga: Lawan Cagliari, AC Milan Tanpa Trequartista Andalan, Gonjang-ganjing Covid-19 Landa Calhanoglu

Alessandro Costacurta
Alessandro Costacurta (gettyimages.ie)

AC Milan terus berbenah dalam pasar transfer pemain Januari kali ini.

Sederet amunisi kelas wahid terus dikaitkan kepindahnnya ke publik San Siro. Satu di antaranya ialah Mario Mandzukic.

Pihak manajemen klub menilai bahwa sau di antara posisi yang perlu menambah amunisi baru ialah sektor penyerangan.

Hal itu dikarenakan Rossoneri wajib mencari pengganti Zlatan Ibrahimovic yang usianya tak lagi muda.

Berita Rekomendasi

Terlebih lagi kontrak bomber 39 tahun bersama AC Milan akan usang Juni 2021 mendatang.

Dua penyerang Juventus, Mario Mandzukic dan Cristiano Ronaldo, dalam pertandingan melawan Napoli pada pekan ke-7 Liga Italia, Sabtu (29/9/2018) di Allianz Stadium, Turin.
Dua penyerang Juventus, Mario Mandzukic dan Cristiano Ronaldo, dalam pertandingan melawan Napoli pada pekan ke-7 Liga Italia, Sabtu (29/9/2018) di Allianz Stadium, Turin. (ISABELLA BONOTTO/AFP)

Klub yang bermarkas di Stadion San Siro itu merasa bahwa timnya membutuhkan penyerang baru, terlebih lagi AC Milan dalam gerbong perburuan gelar Liga Italia,.

Stefano Pioli selaku pelatih AC Milan memang memiliki banyak stok di posisi striker.

Nama Daniel Maldini, Lorenzo Colombo, hingga Rafael Leao jadi alternatif ketika Ibrahimovic berhalangan main.

Namun kembali lagi, ketiganya dinilai masih terlalu muda untuk langsung mengemban tugas sepeninggal King Zlatan.

Satu di opsi yang masuk akal ialah memboyong bomber baru, di mana kualitasnya siap pakai seperti Zlatan Ibrahimovic.

Penyerang Portugal AC Milan Rafael Leao merayakan dengan rekan satu tim setelah mencetak gol selama pertandingan sepak bola Serie A Italia antara AC Milan dan Torino pada 9 Januari 2021 di stadion San Siro di Milan.
MIGUEL MEDINA / AFP
Penyerang Portugal AC Milan Rafael Leao merayakan dengan rekan satu tim setelah mencetak gol selama pertandingan sepak bola Serie A Italia antara AC Milan dan Torino pada 9 Januari 2021 di stadion San Siro di Milan. MIGUEL MEDINA / AFP (MIGUEL MEDINA / AFP)

Nama pemain tersebut kemudian merujuk ke Mario Mandzukic.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Atalanta
18
13
2
3
43
20
23
41
2
Napoli
18
13
2
3
27
12
15
41
3
Inter Milan
17
12
4
1
45
15
30
40
4
Lazio
18
11
2
5
33
25
8
35
5
Fiorentina
17
9
5
3
31
15
16
32
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas