Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

Udinese vs Inter Milan: Bidik Poin Penuh, Conte Ungkit Makna Kemenangan Lawan Juventus

Inter Milan dijadwalkan akan melakoni laga tandang ke markas Udinese dalam laga lanjutan Liga Italia, Minggu (24/1/2021) dinihari nanti.

Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Drajat Sugiri
zoom-in Udinese vs Inter Milan: Bidik Poin Penuh, Conte Ungkit Makna Kemenangan Lawan Juventus
MIGUEL MEDINA/AFP
Pelatih Inter Milan, Antonio Conte memberikan instruksi selama pertandingan sepak bola Serie A Italia Inter vs Torino pada 22 November 2020 di stadion Giuseppe-Meazza (San Siro) di Milan. 

"Kami tidak bisa meremehkan siapapun lawannya, apalagi Udinese yang memiliki kekuatan fisik," sambung Conte.

"Ini adalah laga yang tdak boleh diremehkan, kami akan mempersiapkan dengan cara terbaik yang kami lakukan,".

"Ini akan menjadikan pertarungan yang sulit dari semua sudut pandang karena Udinese adalah tim dapat menciptakan kesulitan bagi siapapun," tutupnya.

Kemenangan dibutuhkan Inter Milan untuk bisa memberikan tekanan kepada AC Milan selaku pemuncak klasemen.

Inter Milan saat ini masih menduduki posisi kedua dengan perolehan 40 poin.

Peluang Inter Milan untuk bisa mencuri kemenangan dari kandang Udinese terasa cukup terbuka.

Baca juga: HASIL Liga Italia - Inter Milan vs Juventus, Eks Nerazzurri: Lukaku Kunci 3 Poin di Derby dItalia

Udinese tercatat belum pernah menang dalam delapan pertandingan Liga Italia.

Berita Rekomendasi

Rinciannya mereka hanya mampu meraih empat hasil imbang dan empat kekalahan.

Dengan perolehan 17 poin, Udinese saat ini masih berada pada posisi ke-15.

Persaingan untuk bisa keluar dari jeratan degradasi untuk saat ini menjadi fokus bagi Udinese.

Dan kemenangan melawan Inter Milan bisa menjadi cara terbaik bagi Udinese untuk menuntaskan hal tersebut.

(Tribunnews.com/Dwi Setiawan)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Inter Milan
28
18
7
3
63
27
36
61
2
Napoli
28
18
6
4
45
23
22
60
3
Atalanta
28
17
7
4
63
26
37
58
4
Juventus
28
13
13
2
45
25
20
52
5
Lazio
28
15
6
7
50
36
14
51
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas