Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

VIDEO Gol Ajaib Nan Spektakuler Pemain Keturunan Incaran Shin Tae-yong Buat Timnas Indonesia

Gol ini terbilang cukup ajaib dan spektakuler karena dilakukan dari jarak yang cukup jauh dan sempat coba dihalau oleh dua pemain

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in VIDEO Gol Ajaib Nan Spektakuler Pemain Keturunan Incaran Shin Tae-yong Buat Timnas Indonesia
Media PSSI
Shin Tae-yong didampingi penerjemahnya Jeje saat memimpin latihan di Kroasia 

TRIBUNNEWS.COM - Pemain incaran Shin Tae-yong di timnas Indonesia, Khuwailid Mustafa, sempat membuat gol spektakuler di Qatar.

Nama Khuwailid Mustafa kini tengah mencuat seusai disebut sebagai salah satu pemain yang sedang dipantau oleh pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong.

Baca juga: Shin Tae-yong Lagi Pantau Pemain Kelahiran Aceh di Klub Qatar untuk Timnas U-23 Indonesia

Bocoran mengenai Shin Tae-yong lagi mengawasi Khuwailid Mustafa dalam siasat meramu skuatnya di timnas Indonesia ini diungkapkan oleh Jeong Seok-seo.

Pemain asal Indonesia Khuwailid Mustafa berselebrasi usai menjuarai Liga Qatar U-23 bersama Al-Duhail di Stadion Abdullah bin Khalifa, Minggu (14/4/2019).
Pemain asal Indonesia Khuwailid Mustafa berselebrasi usai menjuarai Liga Qatar U-23 bersama Al-Duhail di Stadion Abdullah bin Khalifa, Minggu (14/4/2019). (FACEBOOK.COM/KhuwailidMustafa)

Jeong Seok-seo yang merupakan penerjemah Shin Tae-yong di timnas Indonesia dalam sesi live Instagram-nya, 25 Januari 2021.

Baca juga: Bergaji Miliaran, Asnawi Mangkualam Rela Upahnya Dipotong Demi Bisa Bermain di Liga Korea Selatan

Dalam kesempatannya itu, salah satu warganet bertanya kepada Jeong Seok-seo mengenai akankah Khuwailid Mustafa juga dipantau oleh Shin Tae-yong.

Ternyata Jeong pun menjawab pertanyaan itu dan membenarkannya.

"Iya, memang kami sedang lihat juga pemain itu (Khuwailid Mustafa)," kata Jeong Seok-seo seperti dilansir oleh BolaSport.com dari Instagram-nya, Senin (25/1/2021).

Berita Rekomendasi

Baca Juga: Evan Dimas Curhat soal Momen Dirinya Diinjak Brutal Pemain Vietnam

Menjadi pemain yang dipantau Shin Tae-yong, Khuwailid Mustafa pun kini menjadi perbincangan publik.

Namun, sebenarnya Khuwailid juga sempat viral dengan aksi spektakulernya di lapangan hijau sekitar tahun 2019.

Tepatnya, saat pesepak bola asal Aceh tersebut memperkuat klub asal Qatar, Al-Duhail U-19 dalam semifinal Piala Golden Box 2018/2019.

Baca Juga: Asnawi Mangkualam Laku ke Korea Selatan, Eks Persib Ini Beri Alasannya


Pada laga semifinal Piala Golden Box 2018/2019, Khuwailid Mustafa dan kawan-kawan ditantang oleh Qatar SC U-19, 26 April 2019.

Pertandingan tersebut berjalan cukup sengit dan menegangkan karena sempat saling berbalas gol.

Halaman
123
Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
11
9
1
1
21
6
15
28
2
Man. City
11
7
2
2
22
13
9
23
3
Chelsea
11
5
4
2
21
13
8
19
4
Arsenal
11
5
4
2
18
12
6
19
5
Nottm Forest
11
5
4
2
15
10
5
19
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas