Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

LINK Live Streaming Tottenham vs Chelsea Liga Inggris, Kick Off Pukul 03.00 WIB

Berikut link live streaming Tottenham vs Chelsea, laga penutup pekan 22 Liga Inggris, kick off laga pukul 03.00 WIB.

Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in LINK Live Streaming Tottenham vs Chelsea Liga Inggris, Kick Off Pukul 03.00 WIB
JUSTIN TALLIS / POOL / AFP
LINK Live Streaming Tottenham vs Chelsea Liga Inggris, Kick Off Pukul 03.00 WIB - Pelatih kepala Chelsea asal Jerman Thomas Tuchel (kanan) mengucapkan selamat kepada bek Spanyol Chelsea Marcos Alonso (tengah) dan gelandang Chelsea AS Christian Pulisic setelah pertandingan sepak bola Liga Utama Inggris antara Chelsea dan Burnley di Stamford Bridge di London pada 31 Januari 2021. JUSTIN TALLIS / POOL / AFP 

TRIBUNNEWS.COM -  Berikut link live streaming Tottenham vs Chelsea di Mola TV, laga penutup pekan 22 Liga Inggris tersedia dalam berita ini.

Jelang Derby London Tottenham vs Chelsea pekan 22 Liga Inggris, bos The Blues, Thomas Tuchel memberikan penilaiannya kepada sosok Jose Mourinho.

Big match Liga Inggris yang bertajuk Derby London antara Tottenham vs Chelsea akan terhampar di Stadion Tottenham Hotspur, Jumat (5/2/2021) pukul 03.00 WIB, live Mola TV.

Laga Tottenham vs Chelsea diprediksi akan berlangsung sengit, mengingat kedua tim dalam kondisi yang berbeda.

Baca juga: Live Streaming Spurs vs Chelsea Liga Inggris - Harry Kane Absen, Tuchel Diuntungkan?

Baca juga: LIVE Streaming Tottenham vs Chelsea Liga Inggris, Catatan Pertemuan tak Berpihak ke Mourinho

Pelatih kepala Chelsea asal Jerman Thomas Tuchel merayakan gol setelah bek Spanyol Chelsea Marcos Alonso (tak terlihat) mencetak gol kedua timnya selama pertandingan sepak bola Liga Utama Inggris antara Chelsea dan Burnley di Stamford Bridge di London pada 31 Januari 2021.
JUSTIN TALLIS / POOL / AFP
Pelatih kepala Chelsea asal Jerman Thomas Tuchel merayakan gol setelah bek Spanyol Chelsea Marcos Alonso (tak terlihat) mencetak gol kedua timnya selama pertandingan sepak bola Liga Utama Inggris antara Chelsea dan Burnley di Stamford Bridge di London pada 31 Januari 2021. JUSTIN TALLIS / POOL / AFP (JUSTIN TALLIS / POOL / AFP)

Chelsea yang terakhir kali mampu meraih kemenangan di Liga Inggris, membutuhkan tiga poin untuk merangsek ke papan atas.

The Blues Chelsea kini menduduki posisi tujuh klasemen Liga Inggris lewat koleksi 33 poin.

Sedangkan hasil berbeda dimiliki oleh Spurs, di mana anak asuhan Jose Mourinho itu menelan kekalahan atas Brighton pada pekan 21 Liga Inggris.

Berita Rekomendasi

Harry Kane cs kini berada di tangga ketujuh dengan jumlah poin yang sama dengan Chelsea, yakni 33.

Jelang pertandingan, Thomas Tuchel memiliki penilaian yang unik kepada Jose Mourinho.

Menurutnya, jika dibandingkan dengan kualitas melatih The Special One, dirinya masih kalah jauh.

Meskipun demikian, ia menyebut bahwa Jose Mourinho bukanlah juru taktik yang menjadi panutannya.

"Saya sangat senang bisa bertanding dengan tim yang dilatihnya (Jose Mourinho), saya yakin dengan kualitas tim kami untuk memenangkan pertandingan." terang Tuchel, dikutip dari laman Football London.


"Saya tidak yakin bahwa (Jose Mourinho) merupakan panutanku. Pertama yang saya tegaskan di sini ialah, ini pertandingan Chelsea melawan Spurs, bukan saya menghadapi Jose Mourinho."

"Apakah dia seorang panutan? Jujur, ketika saya memulai karir saya dia sangat jauh: seperti bulan dari bumi"

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
11
9
1
1
21
6
15
28
2
Man. City
11
7
2
2
22
13
9
23
3
Chelsea
11
5
4
2
21
13
8
19
4
Arsenal
11
5
4
2
18
12
6
19
5
Nottm Forest
11
5
4
2
15
10
5
19
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas