Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Pesan Menohok Gary Neville untuk MU: Kalah Itu Biasa, Tapi Mainnya Jangan Membosankan

Jelang Manchester City vs Manchester United Liga Inggris, Setan Merah diminta untuk main atraktif dan tidak membosankan.

Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in Pesan Menohok Gary Neville untuk MU: Kalah Itu Biasa, Tapi Mainnya Jangan Membosankan
Adrian DENNIS / POOL / AFP
Para pemain Manchester United keluar untuk pertandingan sepak bola Liga Utama Inggris antara Crystal Palace dan Manchester United di Selhurst Park di London selatan pada 3 Maret 2021. Adrian DENNIS / POOL / AFP 

"Saya sudah memperingatkan kepada Manchester United sejak lama, bahkan itu ketika posisi pelatih dijabat oleh Louis Van Gaal ataupun Jose Mourinho."

"Anda bisa kalah itu bisa, meang ataupuns eri, tetapi yang terpenting dari itus emua ialah permainan tidak boleh membosankan."

"Dan sayangnya saya melihat itu (membosankan) pada laga kemarin (melawan Crystal Palace)," tambahnya.

Periode buruk juga belum sepenuhnya lepas dari Setan Merah.

Tercatat, dari lima pertandingan Manchester United di Liga Inggris, mereka hanya mampu meraih satu kemenangan.

Terlebih lagi, pada pertandingan pekan 27 Liga Inggris nanti laga berat telah menanti mereka.

Bahkan terbilang bisa menjadi ajang penentuan gelar juara Liga Inggris musim ini.

Berita Rekomendasi

Duel Manchester City vs Manchester United bakal tersaji di Stadion Etihad, Minggu (23/3/2021) pukul 23.30 WIB.

Jika The Citizens yang mampu meraih kemenangan, praktis, Aguero dkk bakal unggul 17 poin dari Setan Merah.

Jadwal Liga Inggris pekan 27

Sabtu, 6 Maret 2021

Pukul 19.30 WIB Burnley vs Arsenal

Pukul 22.00 WIB Sheffield vs Southampton

Minggu, 7 Maret 2021

Pukul 00.30 WIB Aston Villa vs Wolves

Pukul 03.00 WIB Brighton vs Leicester

Pukul 19.00 WIB West Brom vs Newcastle

Pukul 21.00 WIB Liverpool vs Fulham

Pukul 23.30 WIB Manchester City vs Manchester United

Senin, 8 Maret 2021

Pukul 00.30 WOB Tottenham vs Crystal Palace

Selasa, 9 maret 2021

Pukul 01.00 WIB Chelsea vs Everton

Pukul 03.00 WIB West Ham vs Leeds United

(Tribunnews.com/Giri)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
19
14
4
1
47
19
28
46
2
Arsenal
20
11
7
2
39
18
21
40
3
Nottm Forest
20
12
4
4
29
19
10
40
4
Chelsea
20
10
6
4
39
24
15
36
5
Newcastle
20
10
5
5
34
22
12
35
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas