Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor
tag populer

Cara Unik Marc Klok Rayakan Kemenangan Persija Jakarta, Dua Piala Jadi Pengantar Tidur

Marc Klok rayakan kemenangan Persija Jakarta di Piala Menpora 2021 dengan cara yang unik. Hal itu terekam sempurna di media sosial.

Penulis: Guruh Putra Tama
Editor: Pravitri Retno W
zoom-in Cara Unik Marc Klok Rayakan Kemenangan Persija Jakarta, Dua Piala Jadi Pengantar Tidur
Tribun Jabar/Deni Denaswara
Pemain dan tim ofisial Persija Jakarta melakukan selebrasi sambil mengangkat trofi usai menjuarai Piala Menpora setelah mengalahkan Persib Bandung dalam laga leg kedua babak final Piala Menpora 2021 di Stadion Manahan, Kota Solo, Jawa Tengah, Minggu (25/4/2021) malam. Pertandingan leg kedua berakhir dengan skor 1-2 (0-0) untuk kemenangan Persija Jakarta, dengan demikian Macan Kemayoran keluar sebagai juara Piala Menpora 2021 setelah dalam laga leg pertama babak final mereka mengalahkan Persib Bandung dengan skor 2-0 (unggul agregat 4-1). Marc Klok rayakan kemenangan Persija Jakarta di Piala Menpora 2021 dengan cara yang unik. Jejaknya terekam sempurna di media sosialnya. 

Gelandang flamboyan ini menggambarkan gelar Piala Menpora 2021 sebagai sesuatu yang luar biasa.

Mengingat persepak bolaan Indonesia sempat vakum selama setahun.

"Untuk hari ini saya senang dengan Persija dengan semua pemain dengan pelatih dengan semua staf," ungkap Marc Klok.

"Kalian tahu kita tidak main bola satu tahun. Prestasi ini adalah prestasi yang terbaik kalau kita tidak main bola satu tahun."

"Kita bisa menjadi juara Piala Menpora," sambungnya.

Selain itu, ia turut memberikan penghargaan khusus pada The Jak atas dukungan total yang diberikan kepada Macan Kemayoran.

Pemain dan tim ofisial Persija Jakarta melakukan selebrasi sambil mengangkat trofi usai menjuarai Piala Menpora setelah mengalahkan Persib Bandung dalam laga leg kedua babak final Piala Menpora 2021 di Stadion Manahan, Kota Solo, Jawa Tengah, Minggu (25/4/2021) malam. Pertandingan leg kedua berakhir dengan skor 1-2 (0-0) untuk kemenangan Persija Jakarta, dengan demikian Macan Kemayoran keluar sebagai juara Piala Menpora 2021 setelah dalam laga leg pertama babak final mereka mengalahkan Persib Bandung dengan skor 2-0 (unggul agregat 4-1). Tribun Jabar/Deni Denaswara
Pemain dan tim ofisial Persija Jakarta melakukan selebrasi sambil mengangkat trofi usai menjuarai Piala Menpora setelah mengalahkan Persib Bandung dalam laga leg kedua babak final Piala Menpora 2021 di Stadion Manahan, Kota Solo, Jawa Tengah, Minggu (25/4/2021) malam. Pertandingan leg kedua berakhir dengan skor 1-2 (0-0) untuk kemenangan Persija Jakarta, dengan demikian Macan Kemayoran keluar sebagai juara Piala Menpora 2021 setelah dalam laga leg pertama babak final mereka mengalahkan Persib Bandung dengan skor 2-0 (unggul agregat 4-1). Tribun Jabar/Deni Denaswara (Tribun Jabar/Deni Denaswara)

Klok juga memberi apresiasi pada tim medis yang menjadi satu di antara elemen penting dalam kesuksesan Piala Menpora.

Berita Rekomendasi

"Terima kasih untuk semua Jakmania semua suporter yang dukung dari rumah," ujar Marc Klok.

"Semua tim medis juga untuk hal yang penting setiap hari dan saya sangat senang."

"Saya apresiasi untuk semua dan turnamen ini tidak mudah, delapan kali dalam 25 hari ini tidak mudah untuk semuanya, tapi saya sangat senang kita sudah selesai," lanjutnya.

Berita terkait Piala Menpora 2021 lainnya

(Tribunnews.com/Guruh)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persib
26
15
9
2
43
23
20
54
2
Dewa United
26
14
7
5
54
28
26
49
3
Persebaya
26
14
5
7
31
27
4
47
4
Persija Jakarta
25
12
7
6
40
28
12
43
5
Bali United
26
11
7
8
41
31
10
40
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas