Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Prediksi Susunan Pemain Spezia vs AC Milan Liga Italia, Florenzi Cedera, Pioli Bisa Mainkan Giroud

Stefano Pioli dipastikan tidak bisa memainkan Florenzi, namun kabar baik datang dari tersedianya Giroud dan Calabria.

Penulis: Rochmat Purnomo
Editor: Gigih
zoom-in Prediksi Susunan Pemain Spezia vs AC Milan Liga Italia, Florenzi Cedera, Pioli Bisa Mainkan Giroud
MIGUEL MEDINA / AFP
Pemain depan AC Milan Prancis Olivier Giroud merayakan dengan gelandang AC Milan Spanyol Brahim Diaz dan rekan setimnya setelah mencetak gol ketiga timnya selama pertandingan sepak bola Serie A Italia AS Salernitana vs AS Roma pada 29 Agustus 2021 di stadion Arechi di Salerno. 

Hasil tersebut tentunya dapat menjadi catatan Rossoneri agar hasil negatif tersebut tidak terulang,

Khususnya bagi Pioli karena saat ini AC Milan berada di papan atas klasemen Liga Italia.

Rossoneri mengoleksi 13 poin sama dengan rival sekotanya Inter Milan yang berada di atas peringkat kedua.

Duo Milan terpaut dua angka dari Napoli yang memimpin klasemen Liga Italia dengan status belum terkalahkan selama lima pertandingan.

“Kami kekurangan segalanya melawan Spezia musim lalu. Kali ini, kami tidak boleh kebobolan terlalu banyak dan lebih berbahaya.

"Kita butuh ide yang jelas. Kami perlu menggunakan solusi berbeda dan menekan tinggi di lapangan, lalu kami akan melihat permainan apa yang akan mereka mainkan.” tandas Pioli.

Prediksi Susunan Pemain

Berita Rekomendasi

Spezia (4-2-3-1):

Jeroen Zoet; Kelvin Amian, Petko Hristov, Dimitris Nikolaou, Simone Bastoni; Salva Ferrer, Mehdi Bourabia; Daniele Verde, Giulio Maggiore, Emmanuel Gyasi; Janis Antiste.

AC Milan (4-2-3-1):

Mike Maignan; Davide Calabria, Fikayo Tomori, Alessio Romagnoli, Theo Hernandez; Sandro Tonali, Franck Kessie; Alexis Saelemaekers, Brahim Diaz, Rafael Leao; Ante Rebic.

(Tribunnews.com/Ipunk)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Napoli
13
9
2
2
20
9
11
29
2
Atalanta
13
9
1
3
34
16
18
28
3
Inter Milan
13
8
4
1
31
14
17
28
4
Fiorentina
13
8
4
1
27
10
17
28
5
Lazio
13
9
1
3
28
14
14
28
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas